Potret Ghea Indrawari yang Tak Terima Disebut Mualaf Padahal Muslim Sejak Lahir, Merasa Bisa Jadi Fitnah

Ghea Indrawari tiba-tiba jadi topik hangat perbincangan di TikTok. Sebuah akun dengan nama Quote Library memberitakan kalau Ghea adalah seorang mualaf atau orang yang baru saja memeluk agama Islam.

Pemberitaan ini ternyata membuat pelantun lagu Jiwa Yang Bersedih ini merasa tak nyaman. Dan berikut klarifikasi dari Ghea!

(AYO JOIN CHANNEL WHATSAPP KAPANLAGI.COM BIAR NGGAK KETINGGALAN UPDATE DAN BERITA TERBARU SEPUTAR DUNIA HIBURAN TANAH AIR DAN JUGA LUAR NEGERI. KLIK DI SINI YA, KLOVERS!)

Selasa, 03 Oktober 2023 16:45
Potret Ghea Indrawari yang Tak Terima Disebut Mualaf

Ghea adalah salah satu penyanyi berbakat yang dimiliki Indonesia. Suaranya unik dan lagu-lagunya easy listening. Tapi untuk kali ini kita nggak membicarakan tentang Ghea dan karyanya dulu.


Hak Cipta: instagram.com/gheaindrawari
1/8
Album Artis