Lucinta Luna dan Millendaru alias Millen Cyrus rupanya sudah lama berteman baik. Seperti apa sih potret pertemanan mereka berdua? Simak saja foto-fotonya di sini.
Sosok Millendaru dan Lucinta Luna memang kerap menuai kontroversi. Meski begitu, keduanya ternyata saling mengenal dan sering hangout atau mengikuti acara yang sama.