7 Potret Selfie Kim Yo Han, Pemeran Drama Korea THE WINNING TRY yang Cakep Abis

Drama Korea THE WINNING TRY sedang tayang dan berhasil mencuri perhatian publik. Cerita yang unik membuat serial ini semakin diminati penonton dari berbagai kalangan.

Namun bukan hanya jalan ceritanya yang menarik, pesona salah satu pemeran utamanya, Kim Yo Han, juga jadi bahan perbincangan. Aktor ini tak hanya jago akting, tetapi juga punya visual memikat yang sering ia pamerkan lewat selfie di media sosial. Yuk simak lebih lanjut potretnya dan kisah perannya dalam drama ini.

Simak berita tentang Kim Yo Han lainnya di Liputan6.com.

Selasa, 19 Agustus 2025 10:11
Potret Ganteng Kim Yo Han Saat Selfie

Kim Yo Han tampil sebagai salah satu pemeran utama dalam drama THE WINNING TRY yang saat ini tengah trending. 

Selain aktingnya yang mumpuni, visual Kim Yo Han juga menjadi daya tarik tersendiri. Penampilannya dalam drama sekaligus potret selfie yang ia unggah sering kali membuat penggemar terpesona.


Hak Cipta: (credit: instagram/y_haa.n)
1/7