Usai Anniversary, Rio Dewanto Ultah & Dapat Surprise Dari Atiqah
Rio Dewanto dan Atiqah Hasiholan adalah pasangan selebritis Indonesia yang selalu terlihat serasi. Tak terasa dua bintang film dengan akting menawan ini sudah empat tahun mengarungi bahtera rumah tangga. Rio pun memberikan ucapan manis via Instagram. Selang beberapa hari kemudian, giliran Rio yang dapat surprise ultah manis dari istri. Ayo lihat foto-fotonya!
Selasa, 29 Agustus 2017 08:01
Tanggal 24 Agustus 2013, Rio mempersunting Atiqah. Dalam ucapannya di Instagram, Rio mengunggah fotonya dengan Atiqah dengan dandanan tua. Selain bilang makin cinta, Rio juga berharap bisa sampai tua bersama dengan Atiqah.
Hak Cipta: © instagram.com/atiqahhasiholan
Batik Raya Indonesia
-
Fashion Selebriti Potret Wanda Hara Pakai Batik, Salfok ke Jenggot yang Bikin Makin Macho
-
Fashion Selebriti Indonesia Pesona Tara Basro Pakai Batik, Stylish Tabrak Motif dan Warna
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement