FOTO: 12 Ide Kostum Halloween Seru Menurut Zodiak & Selebriti

Halloween is coming dan belum punya mau pakai kostum apa? Intip ide kostum menurut zodiakmu yuk. Mulai dari pakai kostum Mystic ala Jennifer Lawrence sampai musisi nyentrik ala FKA Twigs, temukan panduannya yang cocok dengan personality kamu di sini.

Jumat, 28 Oktober 2016 15:31
Halloween

Aquarius adalah pribadi yang agresif dan pemberani. Menjadi roller girl '80-an juga butuh keberanian ekstra. Rok mini, kaos kaki panjang dan tentunya sepatu roda jadul bakal bikin penampilanmu stunning.


Hak Cipta: elle.com
9/12