FOTO: Seharga Rp 133 M, Intip Megahnya Mansion Harvey Weinstein

Harvey Weinstein memutuskan untuk menjual rumah mewahnya yang terletak di kawasan Amagansett, New York. Mansion megah satu ini pun dijual dengan harga miring dan jauh turun dari harga aslinya ketika dibeli pada tahun 2014 silam. Penasaran dong seperti apa penampakannya?

Kamis, 25 Januari 2018 13:01
Rumah Mewah Harvey Weinstein

Jangan berhenti takjub dulu, pasalnya hunian megah ini juga punya kamar mandi yang super mewah dan dilengkapi dengan layar untuk menonton film favorit Harvey sambil berendam dalam bathtub.


Hak Cipta: dailymail.co.uk
7/10
Album Artis