Jennifer Lopez Tampil Cantik & Mesra Bareng Tunangan di Photoshoot Terbaru

Marie Claire Australia baru saja merilis hasil photoshoot terbaru mereka bersama Jennifer Lopez. Tampil cantik dan stunning, rupanya J-Lo nggak hanya seorang diri. Ia juga ditemani oleh sang tunangan tercinta, Alex Rodriguez. Penasaran dong seperti apa foto-fotonya?

Minggu, 01 Desember 2019 11:31
Jennifer Lopez Marie Claire Australia

Nggak sendirian, ia juga sempat berpose mesra bareng sang tunangan tercinta, Alex Rodriguez. Cantik dan ganteng, pasangan selebriti yang satu ini memang serasi banget!


Hak Cipta: Marie Claire Australia
5/6
Album Artis