Legenda basket dunia, Kobe Bryant, meninggal dunia dalam kecelakaan tragis. Ia dan salah satu putrinya, Gianna, meninggal setelah helikopter yang mereka tumpangi mengalami kecelakaan di California.
Kepergian Kobe pastinya meninggalkan luka mendalam di hati keluarganya. Inilah momen kenangan Kobe bersama dengan istri dan putri-putrinya!
Kobe Bryant dan sang istri, Vanessa, menikah pada 2001 setelah pacaran selama dua tahun. Meski sempat ditentang, keduanya membuktikan cinta mereka.