Bukti Cinta pada Keluarga, 10 Potret Rumah Mewah Orangtua Kim Jaejoong yang Dibangun dari Nol - Dilengkapi Sauna Hingga Elevator
Kim Jaejoong membangun rumah mewah untuk kedua orangtuanya sebagai tanda bakti dan kasih sayangnya. Dikatakan bahwa hunian megah untuk orangtuanya dibangun Jaejoong dari nol, dengan berbagai fasilitas yang dirancang khusus untuk kenyamanan ayah dan ibunya.
Setiap sudut rumah mencerminkan dedikasi Jaejoong, yang ingin memberikan kehidupan terbaik bagi orang-orang tercintanya. Kalau bukan sekarang, KapanLagi house tour rumah mewah orangtua Kim Jaejoong?
Minggu, 27 Oktober 2024 16:01
Begitu naik ke lantai satu, terdapat ruang keluarga dengan langit-langit yang menjulang setinggi tujuh meter, jendela kaca berukuran besar, dan tembok dari batu.
Hak Cipta: youtube.com/@kbsworldtv
KLBB 2026
-
Video Kapanlagi V1RST (LIVE PERFORMANCE) - KAPANLAGI BUKA BARENG FESTIVAL 2025
-
Video Kapanlagi HINDIA (LIVE PERFORMANCE) - KAPANLAGI BUKA BARENG FESTIVAL 2025
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement