10 Potret Jung Kyung Ho Nonton Debut Showcase Sooyoung di Jepang, Datang Bareng Camer - Totalitas Pakai Kaus Gambar Ayang

Sooyoung merilis single solo pertamanya yang bertajuk 'Unstoppable' pada 30 Oktober 2024. Sebelum perilisannya, pentolan Girls Generation tersebut menggelar debut showcase di Ebisu Garden Hall, Tokyo, pada tanggal 26 Oktober 2024.

Di showcase ini, Sooyoung tampil memukau dengan dua pertunjukan live yang diadakan pukul 3 sore dan 7 malam waktu setempat. Menariknya, Jung Kyung Ho pacar Sooyoung ikut jadi saksi kesuksesan event tersebut. Intip foto-fotonya yuk!

Senin, 28 Oktober 2024 13:31
Jung Kyung Ho Nonton Showcase Sooyoung

Siapa sangka kalau di balik jaket yang dipakainya, Jung Kyung Ho ternyata mengenakan kaus bergambar foto Sooyoung di punggungnya.


Hak Cipta: credit to the rightful owner via x.com
6/10