7 Drama Korea Adaptasi Webtoon Terbaru yang Wajib Ditonton, Viral dan Trending di Medsos

Drama Korea yang diadaptasi dari webtoon semakin populer di kalangan pecinta K-drama. Alur cerita yang menarik, karakter yang kuat, dan visual yang memanjakan mata menjadi daya tarik utama. Setiap tahun, banyak webtoon populer diangkat menjadi drama yang dinanti-nantikan oleh penggemar.

Pada tahun 2024 akhir hingga 2025 awal ini, ada berbagai drama adaptasi webtoon siap tayang dengan kisah yang unik dan beragam genre. Dari kisah medis, sekolah, hingga fantasi, setiap drama menawarkan pengalaman menonton yang seru.

Berikut adalah tujuh drama Korea terbaru yang diadaptasi dari webtoon dan wajib kalian tonton!

Selasa, 18 Februari 2025 16:11
Drama Korea Adaptasi Webtoon Terbaru

Sempat viral di medsos, THE TRAUMA CODE: HEROES ON CALL (2025) mengisahkan Baek Gang Hyeok adalah ahli bedah trauma jenius yang pernah bekerja di zona konflik global. Kini, ia memimpin tim trauma berat di rumah sakit universitas, meskipun kehadiran tim ini membawa dilema finansial bagi rumah sakit. Drama medis ini diadaptasi webtoon Severe Trauma Center: Golden Hour dan memiliki rating 9,1 di MyDramaList.


Hak Cipta: (credit: mydramalist)
4/7