7 Rekomendasi Drama China Adaptasi dari Drama Korea Terbaik, Cocok Banget Ditonton saat Weekend
KLovers, sudah tahu belum kalau banyak drama China populer ternyata hasil adaptasi dari drama Korea? Fenomena ini membuktikan bahwa cerita-cerita apik dari Negeri Ginseng bisa diinterpretasikan ulang dengan sentuhan khas Tiongkok yang kian seru.
Dengan sentuhan lokal dan interpretasi yang berbeda, drama-drama ini menawarkan pengalaman menonton yang segar.
Adaptasi ini menghasilkan karya yang tidak kalah memukau dan sukses menarik perhatian penonton. Banyak judul dari drama China ini yang berhasil mencuri hati para penggemar drama di seluruh dunia.
Jadi, apa saja sih daftar drama china adaptasi dari drama korea terbaik yang wajib kamu tonton? Yuk, simak daftar lengkapnya agar tidak ketinggalan keseruannya di sini, KLovers!
Kalian juga bisa tahu informasi selengkapnya di Liputan6.com.
USE FOR MY TALENT bercerita tentang CEO perusahaan kebersihan yang mysophobia bertemu wanita ceroboh namun ceria. Drama ini merupakan adaptasi dari CLEAN WITH PASSION FOR NOW. Shen Yue memerankan karakter utama wanita, sementara Dylan Wang menjadi pemeran utama pria.
Mau tahu informasi terkini dari dunia hiburan lainnya? Yuk langsung kepoin Kapanlagi.com. Kalau bukan sekarang, KapanLagi?
Hak Cipta: mydramalist.com
-
KapanLagi Buka Bareng KapanLagi Buka Bareng Festival 2026 Hadir dengan Venue Baru: Stadion Madya GBK Jakarta
-
KapanLagi Buka Bareng Siapa Lineup KLBB 2026 Impianmu? Vote di Sini!