10 Bintang Korea Yang Panen Haters di 2015, Korban Nyinyir Abis

Baru-baru ini, netizen Korea ramai membahas sederetan bintang Korea yang sering banget jadi korban kenyinyiran haters. Hampir dalam setiap artikel yang muncul di media mendapat komentar pedas tiada ampun. Yuk langsung intip 10 bintang Korea yang memiliki haters terbanyak setahun belakangan, siapa saja mereka?

Kamis, 07 Januari 2016 13:31
Seolhyun AOA

Sedang naik daun, Seolhyun AOA sering banget jadi sasaran haters. Kebanyakan merasa sang idol terlalu diekspose oleh agensi.


Hak Cipta: ©pann.nate.com
2/10