Bintang Sampai Sumur, Hadiah Unik Dari Fans Buat Idola K-Pop
Ulang tahun seorang bintang K-Pop itu sangat penting bagi penggemarnya, karena itu adalah salah satu momen di mana mereka bisa menunjukkan cinta dan perhatian. Jadi fans pun berlomba-lomba memberikan hadiah terbaik agar bisa dikenang idolanya. Inilah beberapa jenis hadiah yang pernah diberikan para penggemar untuk idolanya.
Jumat, 05 Januari 2018 07:01
Selebritis dikenal harus memperhatikan penampilan, hadiah yang sering didapat adalah pakaian dari brand ternama. Contohnya yang didapat oleh V BTS ini. Salah satu fansite-nya memberikan hadiah dari brand seperti Gucci, Prada, Louis Vuitton, Fendi dan lain-lain.
Hak Cipta: © allkpop.com
Batik Raya Indonesia
-
Fashion Selebriti Indonesia Potret Cantik Syahnaz Sadiqah Pakai Batik, Pancarkan Pesona Istri Pejabat
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement