Ubah Badan Jadi Kekar, Sederet Aktor Korea Ini Kejutkan Para Penggemar
Para bintang Korea selalu berusaha untuk menunjukkan sisi baru mereka yang membuat para penggemar semakin terpesona. Beberapa menunjukkannya dengan melakukan perubahan model rambut atau gaya berbusana.
Namun ada pula beberapa selebriti yang melakukan kerja keras dan berhasil membentuk tubuh mereka menjadi lebih atletis dan kekar. Nah, berikut ini adalah sejumlah aktor Korea yang berhasil mengubah bentuk tubuhnya dan membuat para penggemar semakin jatuh cinta.
Kamis, 31 Oktober 2019 11:01
Lee Soo Hyuk adalah salah satu model yang akhirnya terjun sebagai seorang aktor. Sepanjang karirnya ini ia mengalami perubahan fisik yang sangat drastis. Ia berhasil memunculkan otot-otot di dalam tubuhnya.
Hak Cipta: Soompi
Batik Raya Indonesia
-
Fashion Selebriti Indonesia Potret Cantik Syahnaz Sadiqah Pakai Batik, Pancarkan Pesona Istri Pejabat
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement