Berita Terbaru
Heath Ledger
Laki-Laki
04 April 1979, Perth, Western Australia
04 April 1979, Perth, Western Australia
'THE DARK KNIGHT' Masih Rajai Box Office
Senin, 04 Agustus 2008 08:58THE DARK KNIGHT sukses mempertahankan posisi jawaranya dalam urutan box office Amerika. Akhir minggu ini yang juga minggu ketiga sejak perilisannya, sekuel BATMAN BEGINS tersebut mengumpulkan US$43,8 juta.
Depp, Farrell, dan Law Siap Gantikan Heath Ledger
Sabtu, 02 Agustus 2008 10:18Terry Gilliam baru-baru ini menjelaskan bahwa keputusannya untuk menggantikan Heath Ledger dengan tiga aktor lainnya dalam film terbarunya telah sukses dilakukannya.
Nolan Anggap Ledger Dalang Kesuksesan 'THE DARK KNIGHT'
Selasa, 29 Juli 2008 09:10Christopher Nolan, sutradara THE DARK KNIGHT yang sukses menembus angka US$300 juta hanya dalam 10 hari, menuturkan bahwa Heath Ledger pantas mendapatkan semua penghargaan atas kesuksesan DARK KNIGHT dalam box office tersebut. Ledger memainkan Joker di dalam film tersebut.
Heath 'Joker' Ledger, Penjahat Terbesar di Dunia
Sabtu, 26 Juli 2008 11:45Joker yang dimainkan oleh Heath Ledger dalam film Batman terbaru, THE DARK KNIGHT, dipilih sebagai salah satu penjahat terbesar dalam layar lebar. Penampilan Ledger yang akhirnya membuatnya pantas diberi Oscar tersebut memantapkan posisinya di peringkat kesembilan dalam polling yang dilakukan oleh Lovefilm.com.
'BATMAN' Lampaui Sukses Box Office 'SPIDER-MAN'
Senin, 21 Juli 2008 18:05Film sequel baru BATMAN, THE DARK KNIGHT memecahkan rekor box office akhir pekan yang diciptakan SPIDER-MAN 3 pada tahun lalu, dengan meraih pemasukan dari penjualan karcis sebesar US$155,3 juta pada tiga hari pertama rilisnya di seluruh AS dan Kanada, demikian diungkapkan distributor Warner Bros. Pictures menyatakan Minggu (20/7).
'THE DARK KNIGHT' Diramalkan 'Cerahkan' Box Office
Jumat, 18 Juli 2008 10:31Para ahli analisa box office meramalkan rekor penjualan tiket akhir minggu akan dipecahkan saat film terbaru Batman, THE DARK KNIGHT, diputar perdana di 4.366 bioskop di Amerika.
Christian Bale Tak Mau Hakimi Ledger
Kamis, 17 Juli 2008 22:40Christian Bale mengungkapkan bahwa ia tidak akan pernah mau menghakimi lawan mainnya dalam film terbaru BATMAN, mendiang aktor Heath Ledger. Ia mengkonfirmasikan, tak terlalu perhatian dengan laporan media tentang kematian Ledger.
Kematian Ledger Jadi Akal-Akalan Promosi
Kamis, 17 Juli 2008 11:51Terry Gilliam mengutuk para petinggi perfilman karena telah menggunakan kematian Heath Ledger sebagai ajang promosi film Batman terbaru, THE DARK KNIGHT.
Keluarga Heath Ledger Tunjukkan Rasa Bangga
Rabu, 16 Juli 2008 17:31Keluarga almarhum Heath Ledger menunjukkan rasa bangga mereka atas penampilan aktor tersebut dalam film Batman terbaru, THE DARK KNIGHT.
Ayah Heath Ledger Beri Dua Jempol Untuk Putranya
Selasa, 15 Juli 2008 16:58Ayah Heath Ledger, Kim, memberikan dua acungan jempol untuk penampilan putranya tersebut dalam film THE DARK KNIGHT saat menghadiri acara premier film tersebut Senin (14/07) kemarin.
Keluarga Heath Ledger Datangi 'THE DARK KNIGHT'
Selasa, 15 Juli 2008 09:08Orang tua dan kakak perempuan Heath Ledger, Kate, juga berada di antara para selebritis yang berbondong-bondong menonton film terakhir yang dapat diselesaikan oleh aktor dengan akhir tragis tersebut. Mereka semua datang dalam gala premier THE DARK KNIGHT di New York Senin (14/07) kemarin.
Michelle Williams Bikin Film Ledger Demi Matilda
Sabtu, 12 Juli 2008 12:11Kabarnya Michelle Williams tengah berencana untuk membuat film pribadi tentang Heath Ledger demi putri semata wayang mereka, Matilda. Williams ingin teman-teman dan kolega mantan tunangannya tersebut berbagi cerita tentang Ledger sebagai hadiah untuk Matilda yang masih berusia 2 tahun itu.
Heath Ledger Pasti Dapat Nominasi Oscar
Sabtu, 12 Juli 2008 11:08Walaupun telah meninggal dunia, namun Heath Ledger akan terus dikenang karena talenta akting yang dimilikinya. Atas aktingnya yang cemerlang sebagai penjahat super dalam film Batman terbaru, Ledger akan dianugerahi dengan sebuah nominasi Oscar.
Christian Bale Masih Marah Soal Ledger
Rabu, 09 Juli 2008 18:42Christian Bale mengaku masih merasa marah atas kematian lawan mainnya dalam film BATMAN, Heath Ledger. Bale sangat kecewa tidak diberikan kesempatan untuk membina hubungan pertemanan mereka.
Heath Ledger Pilihan Pertama Buat Joker
Rabu, 09 Juli 2008 10:28Sutradara THE DARK KNIGHT, Christopher Nolan menyatakan bahwa Heath Ledger selalu menjadi pilihan pertamanya untuk peran Joker dalam sekuel BATMAN tersebut. Nolan menolak rumor yang menyebutkan bahwa Robin Williams dan Sean Penn juga berada dalam daftar casting Joker saat film tersebut akan dibuat.
Film Terbaik dan Terburuk 2008
Sabtu, 05 Juli 2008 14:58Situs yang mengklaim dirinya sebagai 'rumah' opini yang paling benar terhadap film, themovieblog.com merilis daftar 10 film terbaik dan terburuk yang rilis hingga pertengahan tahun 2008 ini.
Demi Ledger, Jake Gyllenhaal Hadiri Premiere 'THE DARK KNIGHT'
Kamis, 03 Juli 2008 16:08Aktor Hollywood Jake Gyllenhaal akan bergabung dengan kakaknya, Maggie Gyllenhaal untuk menghadiri premiere THE DARK KNIGHT. Ini dilakukannya untuk menghormati teman dan lawan mainnya dalam BROKEBACK MOUNTAIN, almarhum Heath Ledger.
Poster Paling Keren 'THE DARK KNIGHT'
Rabu, 02 Juli 2008 16:02Seperti tidak habis-habisnya promosi dilakukan untuk sekuel BATMAN BEGINS yang kabarnya dijamin lebih gelap daripada yang sebelumnya ini. Sebagian berkata bahwa ini adalah suatu cara untuk menghormati almarhum Heath Ledger yang meninggal awal tahun ini setelah menyelesaikan syuting THE DARK KNIGHT.
Galeri Foto Lengkap 'THE DARK KNIGHT' Dirilis
Jumat, 27 Juni 2008 17:58Warner Bros Pictures akhirnya merilis galeri lengkap foto produksi dan poster maupun banner film THE DARK KNIGHT yang akan ditayangkan bioskop-bioskop Amerika mulai 18 Juli mendatang ini. Anda bisa melihat galeri lengkapnya di sini.
'THE DARK KNIGHT' Lebih Dari Dua Setengah Jam
Jumat, 27 Juni 2008 16:12Ternyata film THE DARK KNIGHT yang disutradarai Christopher Nolan memiliki jam tayang lebih dari dua setengah jam. Dilansir dari British Board of Film Classification (BBFC), sekuel film BATMAN BEGINS ini berdurasi 152 menit lamanya.
Dedikasi 'THE DARK KNIGHT' Buat Heath Ledger
Jumat, 27 Juni 2008 14:54Seperti yang telah diharapkan banyak pihak sebelumnya, film produksi Warner Bros, THE DARK KNIGHT, mencantumkan dedikasi pada almarhum Heath Ledger di dalam credit film tersebut. Ledger sendiri tewas awal tahun ini karena over dosis obat resep dokter. Kabarnya dia merasa depresi akibat terlalu mendalami karakter Joker yang kelam dalam film ini.
'THE DARK KNIGHT' Tidak Bunuh Heath Ledger
Senin, 16 Juni 2008 16:29Christian Bale dengan tangkas membantah berita bahwa tuntutan yang ditujukan pada almarhum Heath Ledger saat membintangi film THE DARK KNIGHT turut berkontribusi terhadap kematian tragis aktor asal Australia tersebut. Ledger sendiri berperan sebagai Joker dalam sekuel BATMAN yang akan segera dirilis ini.
'THE DARK KNIGHT' Khusus Buat Heath Ledger
Kamis, 12 Juni 2008 10:20Ajang pemutaran perdana film terakhir yang diselesaikan oleh Heath Ledger, THE DARK KNIGHT , akan didedikasikan khusus untuk aktor asal Australia tersebut. Keluarga dari ayah Matilda Rose itu akan menjadi tamu spesial di dalam event yang digelar 14 Juli depan.
Tunggu Rilis, Foto 'DARK KNIGHT' Disebar
Rabu, 11 Juni 2008 14:58Sambil menunggu dirilisnya 'kegelapan' Batman yang dibintangi oleh Christian Bale ini, iesb.net akhirnya merilis foto-foto terbaru yang diambil dari kisah sang ksatria kegelapan ini. Film yang diperkirakan bakal meledak ini memang pantas dikenang. Selain dapat menunjukkan sisi gelap Batman yang sebenarnya juga karena kita disuguhi akting cemerlang Heath Ledger yang telah tiada.
Seberapa Tangguhkah Batman?
Senin, 09 Juni 2008 12:45Semua sedang bersiap akan kehadiran film DARK KNIGHT yang akan dirilis tahun ini. Namun muncul perdebatan tentang seberapa 'gelap' dan seriusnya Batman yang akan dimunculkan. Menilik dari set dan persiapan yang ditunjukkan sebelumnya, memang menunjukkan seberapa tangguhnya sang manusia kelelawar tersebut. Namun, benarkah superhero yang diperankan oleh Christian Bale ini sekuat itu?
Advertisement
Advertisement