Berita Terbaru
Naomi Campbell
Perempuan
22 Mei 1970, Streatham, London, Inggris
22 Mei 1970, Streatham, London, Inggris
Naomi Campbell Dukung Larangan Model Anak
Jumat, 21 September 2007 13:05Supermodel jempolan dunia, Naomi Campbell ikut memberikan dukungan untuk larangan model anak. Menurut Campbell anak usia di bawah 16 tahun tak seharusnya berjalan di catwalk, walau ia sendiri memulai kiprahnya di dunia modelling di usia 15 tahun.
Naomi Campbell Beri Pendidikan Narkoba di Sekolah
Kamis, 20 September 2007 06:12Punya pengalaman dengan narkoba membuat supermodel Naomi Campbell dipanggil oleh pemerintah Inggris untuk mengenalkan program rehabilitasi ke sekolah-sekolah. Ia bahkan mengunjungi tempatnya menimba ilmu dulu.
Naomi Campbell Akan Bangun Casino di Kawasan Konservasi Satwa Liar
Kamis, 13 September 2007 22:50Si ratu 'catwalk' dan mantan kekasihnya, si 'raja balapan' Flavio Briatore, akan merusak program konservasi satwa laut langka yang telah dirancang selama bertahun-tahun di resor Malindi di Samudera Hindia, jika proyek mereka itu diteruskan, kata seorang demonstran.
Suka Bulu Binatang, Naomi Campbell Mundur dari PETA
Kamis, 13 September 2007 08:36Supermodel Naomi Campbell membeberkan alasan hengkangnya ia dari kampanye anti-bulu binatang yang diluncurkan oleh para aktivis pembela hak binatang di pertengahan tahun 1990. Ia mengundurkan diri sebagai juru bicara mereka karena menurutnya organisasi tersebut memiliki cara-cara yang kasar dalam menyatakan gagasan mereka.
Naomi Campbell Akan Bintangi 'BAD LOVE'
Selasa, 11 September 2007 15:41Setelah sekian lama memendam hasrat untuk tampil dalam sebuah film, supermodel papan atas Naomi Campbell kini bersiap untuk membintangi sebuah film baru adaptasi novel BAD LOVE.
Kemunduran Supermodel, Claudia Schiffer Salahkan Aktris dan Musisi
Rabu, 05 September 2007 11:10Aktris cantik asal Jerman, Claudia Schiffer menyalahkan para aktris dan musisi yang mengakibatkan matinya budaya supermodel. Gadis yang dijuluki 'Ratu Catwalk' itu percaya ketenaran dirinya, Naomi Campbell, Christy Turlington, dan Cindy Crawford, lebih menikmati kehidupan sebelum tahun 1990-an.
Naomi Campbell Sangat Ingin Foto Bareng Nelson Mandela
Sabtu, 01 September 2007 13:09Supermodel Naomi Campbell mengaku sangat ingin berfoto bareng mantan presiden Afrika Selatan, Nelson Mandela. Bintang ini sangat berhasrat terjepret kamera dengan ikon - yang sudah 16 tahun jadi temannya - di pembukaan patungnya di London pada hari Rabu (29/8).
Naomi Campbell: Model Kulit Hitam 'Dianaktirikan'
Selasa, 21 Agustus 2007 20:22Supermodel Naomi Campbell mengkritik para editor Majalah Vogue di negara asalnya, Inggris, karena tak memberikan kesempatan yang cukup lebar bagi para model berkulit hitam untuk tampil di cover majalah fashion tersebut. Campbell (37) juga mengatakan bahwa beberapa dari agen industri modelling besar sangat membatasi model dari ras Afrika.
Jennifer Love Hewitt, Selebriti Dengan Album Lagu Terburuk
Rabu, 25 Juli 2007 19:35Jennifer Love Hewitt menduduki posisi teratas dalam sebuah daftar terbaru aktris dan aktor 'paling memalukan' dalam pembuatan sebuah album lagu. Lima album milik Hewitt telah menghantarkannya menjadi yang pertama dalam sebuah polling 'Worst Celebrity Albums' yang diadakan oleh Majalah King baru-baru ini.
Elton John Meriahkan Makan Malam Amal Untuk Anak-Anak Rusia
Senin, 04 Juni 2007 21:09Suara emas Elton John dilantunkan lagi dalam sebuah makan malam spesial. Kali ini, ia bersama dengan penulis Harry Potter, JK Rowling, mengisi daftar selebriti yang menghadiri Hampton Court Palace, London, dalam acara pengumpulan dana yang diadakan oleh Raisa Gorbachev Foundation.
Sharon Stone Berhasil Galang Dana US$ 7 Juta Untuk Riset AIDS
Jumat, 25 Mei 2007 17:12Wanita penggoda di layar perak, Sharon Stone, berhasil menghimpun dan senilai US$ 7 juta bagi riset AIDS, dalam pesta amal bertabur bintang pada Rabu menjelang tengah malam di sela-sela Festival Film Cannes.
Naomi Campbell Jalani Terapi Bersama Ibu
Senin, 14 Mei 2007 07:28Seorang ibu sangat berarti bagi supermodel Naomi Campbell. Bagi model yang baru saja menjalani hukuman sosialnya sebagai petugas kebersihan di gudang sampah New York, kehadiran ibunya sangat berarti baginya, karena dia adalah wanita yang sangat dikagumi dan dicintainya. Rencananya Naomi akan menjalani terapi selama beberapa hari bersamanya ibunya, Valerie.
Naomi Campbell Akan Luncurkan Label Pakaian Dalam
Senin, 02 April 2007 19:18Supermodel Naomi Campbell berencana untuk mengikuti jejak dari rekan sesama model-nya, Kate Moss, untuk meluncurkan label pakaian dalam miliknya, kata laporan sebuah media.
Naomi Campbell Akhiri Hukuman Dengan Busana Mewah
Sabtu, 24 Maret 2007 14:16Naomi Campbell mengakhiri lima hari tugas pelayanan masyarakatnua pada hari Jumat di departemen kebersihan New York dengan mengenakan pakaian mewah untuk menuju ke sebuah pesta.
Naomi Campbell Manfaatkan Hukuman Untuk Raih Tenar
Kamis, 22 Maret 2007 17:48Naomi Campbell sepertinya memanfaatkan setiap kesempatan untuk mendapat keuntungan. Supermodel ini kabarnya tak melewatkan kesempatan perhatian media, yang meliputnya saat menjalani pelayanan masyarakat, untuk meningkatkan karirinya.
Naomi Campbell Mulai Jalani Hukuman
Selasa, 20 Maret 2007 09:24Supermodel Naomi Campbell muncul dengan sepatu hak tinggi saat memulai lima hari hukuman pelayanan masyarakat pada Senin (19/3), dimana ia diperintahkan menyapu lantai dan membersihkan toilet di gudang sampah New York.
Naomi Campbell Disarankan Tidak Pakaian Ketat
Senin, 19 Maret 2007 14:15Naomi Campbell mendapat peringatan untuk mengenakan pakaian praktis di saat dirinya mengepel lantai di Departeman Kebersihan New York mulai Senin (19/3). Super-model Inggris ini divonis harus bekerja selama lima hari sebagai pelayanan masyarakat oleh seorang hakim Manhattan awal tahun lalu, setelah dia terbukti bersalah melempar telepon pada pembantunya Ana Scolavino.
Naomi Campbell Akan Lelang Seragam Petugas Kebersihan
Kamis, 15 Maret 2007 11:28Bagi pesohor, menghasilkan uang sepertinya sebuah usaha mudah. Seperti yang dilakukan supermodel Naomi Campbell yang berencana membuat sumbangan amal dengan melelang baju yang dikenakannya saat di membersihkan lantai di New York minggu depan.
Naomi Campbell: Yoga Membuatku Tenang
Rabu, 14 Maret 2007 21:28Akibat peristiwa emosional yang beberapa kali dialaminya, supermodel dunia, Naomi Campbell, mengupayakan segala cara untuk mengontrol emosinya. Salah satunya, dengan yoga. Ia mengakui bahwa dengan yoga, ia merasa lebih nyaman dan tenang.
Soal Jaket Bulu, Heather Mills Minta Maaf Tapi Tak Menyesal
Selasa, 13 Maret 2007 21:37Heather Mills akhirnya mengaku dan minta maaf setelah kejadian memalukan yang memunculkan fotonya yang mengenakan jaket bulu di salah satu surat kabar Inggris. Foto istri Paul McCartney ini terpampang jelas saat ia mengenakan jaket bulu - yang diyakini 'haram' untuk aktivis organisasi perlindungan hewan atau PETA - sewaktu menghadiri acara pernikahan temannya pada 1989 lalu.
Heather Mills Punya Foto Pakai Jaket Bulu
Senin, 12 Maret 2007 20:10Heather Mills ternyata memiliki foto tentang dirinya yang mengenakan jaket bulu. Foto istri Paul McCartney tersebut dipajang dalam halaman sebuah surat kabar Inggris. Lucunya, Mills merupakan salah satu vokal dari organisasi perlindungan binatang (PETA) yang sangat aktif.
Naomi Campbell, Perawatan Membawa Bencana
Rabu, 07 Maret 2007 13:46Supermodel asal Inggris Naomi Campbell merasa khawatir karirnya akan berakhir saat ia melakukan perawatan kecantikan dua tahun lalu. Masud hati ingin tambah cantik, namun bukan seperti yang diharapkan, usaha tersebut malahan berubah jadi malapetaka.
Naomi Campbell, Masih Gugup Sebelum Tampil di 'Catwalk'
Senin, 05 Maret 2007 20:50Supermodel 'veteran' Naomi Campbell ternyata masih masih punya rasa was-was tiap kali ia melangkahkan kakinya di catwalk, walaupun ia telah menjalani profesinya itu selama 21 tahun.
Naomi Campbell Takut Menikah
Minggu, 04 Maret 2007 21:01Supermodel kondang asal Inggris, Naomi Campbell belum pernah merasakan menikah. Bukannya tak ada pria yang ingin menikahinya, namun Campbell mengaku takut gagal dan berakhir dengan perceraian.
Naomi Campbell Menyesal Telah Menyakiti Pembantunya
Rabu, 28 Februari 2007 19:37Naomi Campbell akhirnya menyatakan dirinya merasa menyesal karena kehilangan kesabaran dan melempar pembantunya dengan telepon genggamnya, karena telah menghilangkan jeans kesayangan miliknya, tahun lalu.
Advertisement
Advertisement