Rabu, 26 April 2006 06:39
Mantan bintang film serial BAYWATCH, Pamela Anderson begitu bersemangat dengan sebuah laporan yang menyebutkan bahwa aktris Jessica Simpson-lah yang terpilih untuk mengantikan dirinya memerankan CJ Parker dalam BAYWATCH versi film mendatang.
Jumat, 14 April 2006 15:03
Bintang seksi Pamela Anderson menyalahkan sejarah keluarganya yang pecandu, dimana itu telah membuatnya gagal dalam percintaan. Pasalnya, ia begitu berhasarat untuk selalu jatuh cinta.
Rabu, 12 April 2006 16:47
Mantan bintang BAYWATCH, Pamela Anderson menyerang balik para pengkritik yang menyebut karirnya basi, ia bersikukuh ia telah mempertahankan 'kehormatan' sepanjang waktu.
Minggu, 09 April 2006 12:05
Bintang seksi Pamela Anderson melewatkan sepanjang malam bermesraan dengan penyanyi hip-hop Usher. Bahkan demi sebuah kencan dengan penyanyi ini, Anderson bersaha keras agar orang-orangnya menghubungi Usher untuk merancang pertemuan dengannya.
Jumat, 07 April 2006 21:09
Pamela Anderson akan memanaskan suasana di Las Vegas, Nevada pada Minggu (8/4) ini, saat ia mengenakan pakaian dalamnya dan menampilkan tarian sensual PUSSYCAT DOLLS.
Selasa, 04 April 2006 19:33
Aktris Jessica Simpson dipastikan akan membintangi film serial BAYWATCH terbaru. Serial televisi yang pernah sukses membawa bintang seksi Pamela Anderson dan Carmen Electra menjadi hit hingga saat ini.
Senin, 03 April 2006 16:25
Kid Rock menemukan dugaan penyabab putusnya hubungan dengan mantan tunanganya, Pamela Anderson. Menurutnya, hubungan mereka tak dapat langgeng lantaran kurang romatis.
Senin, 03 April 2006 14:07
Bintang seksi yang dikenal sebagai aktivis pecinta hak-hak binatang, Pamela Anderson mengulang kembali seruan pada negara asalanya, Kanada untuk mengakhiri perburuan anjing laut di wilayah Pantai Timur.
Rabu, 29 Maret 2006 11:44
Iklan TV baru People For The Ethical Treatment of Animals (PETA) yang menampilkan Pamela Anderson tak akan ditampilkan di Cleveland, Ohio, pasalnya iklan ini dianggap terlalu kontroversial.
Senin, 27 Maret 2006 16:09
Bintang berambut pirang, Pamela Anderson mengaku sangat kesal terus-menerus diikuti fotografer. Dan ia dengan sengaja membuat mereka bosan dengan pergi belaja dalam keadaan awut-awutan.
Jumat, 24 Maret 2006 15:46
Meski selama Pamela Anderson dikenal lantaran buah dadanya yang montok, namun bintang seksi ini mengaku tak memiliki hubungan yang kurang baik dengan bagian tubuhnya yang itu.
Jumat, 24 Maret 2006 06:49
Aktris seksi Pamela Anderson kecewa saat mantan suaminya Tommy Lee mencukur rambut kedua anaknya. Karena menurut Pamela dengan mencukur rambut panjang kedua anak laki-lakinya itu, seperti mengakhiri periode kanak-kanak mereka.
Rabu, 22 Maret 2006 15:46
Mantan bintang BAYWATCH, Pamela Anderson bukan hanya aktivis pecinta hak-hak binatang, tapi juga seorang ibu yang penuh kasih sayang. Bahkan, sangkin pedulinya pada anak-anaknya, dia sampai bersedia kembali ke bangku sekolah.
Rabu, 22 Maret 2006 09:06
Memiliki dua putra, rupanya belum cukup bagi bintang seksi Pamela Anderson hingga ia berniat memiliki anak lagi sebelum jam biologinya berhenti berdetak.
Senin, 20 Maret 2006 10:47
Bintang seksi Pamela Anderson membeli sebuah rumah baru di Las Vegas. Penthouse apartemen mewah ini berisi dua kamar tidur, demikian ungkap bintang ATACKED ini pada Wall Street Journal.
Kamis, 02 Maret 2006 17:09
Bintang berdada montok, Pamela Anderson harus ikut kursus menyanyi, pasalnya ia harus menunjukan kemampuan olah vokalnya untuk film barunya. Pam segera berperan diadaptasi serial TV hit yang pernah diperaninya, BAYWATCH.
Rabu, 01 Maret 2006 15:45
Bintang seksi Pamela Anderson telah sepakat untuk jadi pemandu acara 'Juno Awards, sebuah acara penghargaan musik semacam Grammy di Kanada. Dijadwalkan pagelaran tersebut diselenggarakan di Halifax, Nova Scotia, pada 2 April mendatang.
Jumat, 24 Februari 2006 16:46
Pamela Anderson memberikan serangan pedas pada media Australia. Pasalanya, aktris ini menerima pemberitaan yang tak menyenangkan saat kunjungannya ke negeri itu beberapa waktu lalu.
Kamis, 16 Februari 2006 18:31
Pamela Anderson telah mengumumkan bahwa dirinya akan memboikot perlombaan pacuan kuda (balap kuda) di Kentucky tahun ini, karena menurutnya even tersebut sangatlah 'kejam' dan ia menghimbau agar para selebriti yang lain untuk tak menontonnya.
Jumat, 10 Februari 2006 07:09
Pamela Anderson, bintang seksi dalam serial tentang para penjaga pantai di televisi, BAYWATCH, akan hadir sebagai bintang tamu di versi layar lebar serial tersebut. Rumor yang beredar mengatakan, Pamela akan membintangi film tersebut, namun para pemain asli di serial televisi, termasuk Carmen Electra dan Traci Bingham, akan digantikan oleh pemain-pemain muda.
Senin, 06 Februari 2006 23:16
Pemeran gadis BAYWATCH, Pamela Anderson merekomendasikan penyelesaian masalah kecanduan yang dialami, Courtney Love dengan meninggalkan Amerika. Hal ini agar kecanduan yang diderita sahabatnya itu sepenuhnya sembuh dan serius tertangani.
Kamis, 02 Februari 2006 08:40
Pamela Anderson diminta untuk menampilkan tarian 'pole' untuk Kanye West pada penyelenggaraan penghargaan Brit. Ikon musik hip-hop itu meminta mantan bintang serial BAYWATCH untuk bergabung dengannya di panggung, saat ia membawakan hit-nya GOLD DIGGER pada penyelenggaraan acara tersebut pada tanggal 15 Februari mendatang.
Jumat, 27 Januari 2006 14:06
Usaha Pamela Anderson untuk menghilangkan patung pendiri Kentucky Fried Chicken (KFC), Kolonel Harland Sanders dari kota itu telah mengalami kegagalan.
Rabu, 25 Januari 2006 10:48
Pamela Anderson dan Kanye West terlihat berangkulan di sebuah hotel di Los Angles , dan menerbitkan isu kalau mereka sedang berkencan.
Minggu, 15 Januari 2006 17:21
Sebagai aktivis PETA, artis seksi Pamela Anderson bisa dibilang banyak melakukan kontribusi untuk organisasi penyayang binatang ini. Beberapa waktu lalu mantan istri Tommy Lee ini kembali berkampanye menuntut patung pendiri KFC Colonel Harland Sanders untuk diangkat dari pusat kota.