Fashion Brooklyn Beckham


Ganteng dan populer, Brooklyn Joseph Beckham memang mampu membuat kaum hawa tergila-gila saat melihatnya. Setelah sempat berfokus pada dunia sepak bola, putra David Beckham dan Victoria Beckham ini pun mulai berkarir di dunia modelling.

[FOTO] Jadi Model, Brooklyn Beckham Seganteng Ayahnya

[FOTO] Jadi Model, Brooklyn Beckham Seganteng Ayahnya
Menjalani sebuah pemotretan, siapa sangka Brooklyn Joseph Beckham mampu menjelma menjadi David Beckham? Nggak percaya?