Indonesian Movie Actors Awards 2016
Sembilan tahun sudah ajang Indonesian Movie Awards (IMA) memberikan apresiasi bagi insan perfilman Indonesia. Berbagai penghargaan diberikan kepada mereka yang berprestasi di industri film tanah air. Di tahun kesepuluh ini, IMA bertranformasi menjadi Indonesian Movies Actors Awards (IMA Awards).
Oka Antara jadi Juri IMAA 2025, Kagumi Kualitas Aktor dan Aktris Muda
Oka Antara jadi juri IMAA 2025 dan kagumi kualitas aktor serta aktris muda Indonesia.
Advertisement
Advertisement
