K-Pop Comeback


Istilah untuk artis K-Pop yang akhirnya kembali ke industri musik K-Pop dengan merilis album. Biasanya diawali dengan mengungkapkan jadwal perilisan album yang disusul oleh konsep album, judul lagu baru, dan MV.

Deretan Lagu Hits aespa yang Bisa Jadi Playlist Kamu - Ada yang Raih PAK!

 Deretan Lagu Hits aespa yang Bisa Jadi Playlist Kamu - Ada yang Raih PAK!
Deretan lagu hits aespa yang bisa jadi playlist kamu, ada Savage dan Supernova yang meraih PAK!