Maternity Photo Artis
Hamil merupakan momen yang begitu dinantikan bagi pasangan suami istri. Setiap momennya pun selalu dinikmati hingga lahiran. Salah satu cara untuk tunjukkan rasa syukur dan nikmati momen hamil adalah dengan melakukan pemotretan saat hamil atau yang bisa disebut dengan maternity photo. Tak terkecuali pasangan seleb juga tak mau melewatkan untuk melakukan maternity photo.
Photoshoot Berlatar Pohon Pisang Sampai Ladang Warga, Potret Maternity Bella Bonita Istri Denny Caknan yang Anti Mainstream
Calon ibu dan ayah ini terlihat seperti pasangan yang benar-benar hidup di desa.
Advertisement
Advertisement
