Musisi Pendatang Baru
Ariana Grande dinobatkan sebagai penyanyi pendatang baru terbaik. Kali ini datang dari ajang People's Choice Award yang menyematkannya sebagai Favorite Breakout Artist. Siapa lagi ya?
Diandra Aprilia Rilis 'Aku Benci', Bentuk Perjuangan dan Dedikasi untuk Wujudkan Impian sang Ibu
Diandra bercerita Single ini bukan sekadar debutnya di industri musik, tetapi juga merupakan bentuk perjuangan dan dedikasi untuk mewujudkan impian sang ibu yang dahulu ingin menjadi penyanyi namun terhalang oleh keadaan.
Advertisement
Advertisement
