Gaya Bella Saphira di Resepsi Pernikahan Rasyid Rajasa, Akrab dengan Keluarga Jusuf Kalla
instagram.com/bellasaphiraofficial
Bella Saphira bisa dibilang sosok artis yang rajin mengunggah kegiatannya, apalagi saat ia menghadiri kondangan. Baru-baru ini, Bella pun datang ke resepsi pernikahan Rasyid Rajasa dan Tamara Kalla.
Bella pun mengunggah kebersamaan dengan rekannya yang dia temui di kondangan ini. Yuk lihat beberapa fotonya!
Senyum manis Bella Saphira saat bertemu dengan Lisa Jusuf, putri dari Jusuf Kalla. Sama-sama cantik.
Kalau ini saat Bella Saphira bertemu dengan Jusuf Kalla. Sudah kelihatan akrab banget dengan keluarga Kalla.
Bella Saphira beberapa kali mengunggah fotonya bersama Lisa Jusuf dan Jusuf Kalla. Lisa Kalla ini adalah anak dari Jusuf Kalla.
Bella Saphira bersama cucu-cucu Jusuf Kalla. Kata Bella, sudah besar dan cantik semua.
Seperti biasa penampilan Bella Saphira pun selalu terlihat cantik. Kali ini ia memakai kebaya berwarna jingga.
Senang banget melihat Bella bersama teman-temannya dan kelihatan sangat bahagia bisa bertemu kenalan.
Siapa yang suka melihat gaya Bella Saphira ini? Oh ya jangan lupa cek berita selebritis lainnya di KapanLagi.com, kalau bukan sekarang kapan lagi?