Potret Angelica Simperler Momong Anak, Wajah Awet Muda Disorot - Nggak Kelihatan Seperti Ibu Dan Anak

Angelica Simperler dikenal sebagai salah satu selebritis yang punya baby face. Bahkan, di usianya yang kini sudah menginjak 36 tahun, Angelica masih dianggap seperti gadis belasan tahun, padahal kini ia juga sudah menjadi seorang ibu. Tak jarang ketika Angelica momong buah hatinya disebut bukan ibu dan anak, melainkan kakak dan adik. 

Lantas, seperti apa potret Angelica Simperler saat sedang momong buah hatinya? Cek di sini!

Foto 1 dari 8
©instagram.com/angelicasimp.new

Belum lama ini, Angelica Simperler merayakan ulang tahun putra semata wayangnya, Ryuzi Nara At Tariq. Di situ, Angelica terlihat begitu awet muda. 

Foto 2 dari 8
©instagram.com/angelicasimp.new

Di usianya yang kini sudah menginjak 36 tahun, Angelica disebut seperti sedang momong adik daripada momong anak sendiri. Masih seperti gadis. 

Foto 3 dari 8
©instagram.com/angelicasimp.new

Angelica Simperler melahirkan putra pertama, Nara pada 17 Maret 2021 lalu. Dan belum lama ini, putranya itupun baru saja berulang tahun yang ke-2.

Foto 4 dari 8
©instagram.com/angelicasimp.new

Penampilan Angelica serta baby face yang ia miliki pun sering membuat netizen salah fokus. Dikira masih belasan tahun, nyatanya sudah kepala tiga. 

Foto 5 dari 8
©instagram.com/angelicasimp.new

Gak cuma terlihat awet muda, tapi body goals yang dimiliki oleh perempuan kelahiran 9 Juli 1986 ini juga ramai menuai pujian. 

Foto 6 dari 8
©instagram.com/angelicasimp.new

Gak salah kalau bintang sinetron dan FTV ini juga ramai dijuluki sebagai salah satu artis hot mom di Tanah Air. Sudah cantik, punya body goals lagi. 

Foto 7 dari 8
©instagram.com/angelicasimp.new

Ketika baby Nara sudah beranjak gede nanti, ketika jalan bareng, pasti mereka berdua disebut seperti kakak dan adik. Sama-sama imutnya. 

Foto 8 dari 8
©instagram.com/angelicasimp.new

Nah, itu tadi deretan potret Angelica Simperler saat sedang momong buah hatinya yang sering disebut seperti kakak dan adik. Gimana nih kalau menurut KLovers?

Read More

Load More