Potret Karina aespa dan Lee Jae Wook Saat Hadiri Event Prada di Milan, Akrab Banget dan Selalu Bersama

Karina aespa dan Lee Jae Wook sedang jadi perbincangan pencinta drama Korea dan K-Pop. Mereka baru saja dirilis Dispatch sedang menjalin kasih setelah sebelumnya bersama satu event di Milan, Italia.

Tak heran jadi banyak yang ingat dengan kebersamaan mereka di event Prada beberapa waktu lalu. Berikut ini foto-fotonya!

 
Foto 1 dari 8
tiktok.com/ktrnaluv00

Saat menghadiri acara Prada show pada tanggal 14 Januari 2024 lalu, Lee Jae Wook dan Karina memang tampak selalu bersama.

Foto 2 dari 8
tiktok.com/ktrnaluv00

Saat itu banyak yang gemas, sampai ada yang bilang mereka seperti siblings dengan aura mahal. Tinggi badan mereka juga cute banget!

Foto 3 dari 8
tiktok.com/ktrnaluv00

Di beberapa fancam, keduanya juga kelihatan nggak henti-hentinya saling berbincang seakan sudah kenal lama.

Foto 4 dari 8
tiktok.com/ktrnaluv00

Lee Jae Wook sampai terus melihat Karina ketika ngobrol bareng nih. Karina juga terlihat bicara dengan menggerakkan tangannya.

Foto 5 dari 8
tiktok.com/ktrnaluv00

Di video lain, Lee Jae Wook tampak bertukar tempat dengan Karina. Saat itu ia bahkan menunjukkan manner hand tanpa menyentuh punggung atau tangan Karina dan cuma mengangkat tangannya.

Foto 6 dari 8
tiktok.com/ktrnaluv00

Keduanya juga selalu berdiri berdampingan ketika diminta foto bareng. 

Foto 7 dari 8
tiktok.com/ktrnaluv00

Meski gelap, di video ini terlihat keduanya selalu ngobrol di antara banyak orang di sekitar mereka.

Foto 8 dari 8
tiktok.com/ktrnaluv00

Entah apa yang dibicarakan sampai-sampai Karina terlihat menutup telinga. Cute banget kan kebersamaan mereka?

Read More

Load More