Kapanlagi.com - Jennie BLACKPINK dinilai sangat lihai dalam hal berpose di depan kamera, ia memiliki 1001 gaya yang selalu tampak memukau. Jennie BLACKPINK adalah definisi semua angle foto selalu cantik, foto menghadap kamera memang cantik. Tapi foto Jennie yang hanya menunjukkan punggungnya, bakal bikin kamu tercengang karena tetap terlihat sempurna!