Berita Terbaru
Butet Kartaredjasa
Laki-Laki
21 November 1961, Yogyakarta
21 November 1961, Yogyakarta
'SENTILAN SENTILUN' Mampu Wakili 'Grundelan' Masyarakat
Kamis, 19 April 2012 10:31Dua tamu istimewa dalam perayaan ulang tahun SENTILAN SENTILUN menanggapi positif diadakannya acara penuh kritik membangun ini.
Sujiwo Tejo Galang Gerakan Kritik Lewat Twitter
Minggu, 25 Maret 2012 18:11Sebuah gerakan #pilihyglbhbaik sedang menjadi topik hangat di media sosial Twitter. Tak hanya bicara soal politik, namun juga kegiatan sosial-ekonomi, yang diprakarsai beberapa selebritis.
Garin: Nirwan Dewanto Perankan Mgr Soegijapranata
Jumat, 04 November 2011 17:11Budayawan Nirwan Dewanto dipercaya memerankan tokoh Mgr Soegijapranata dalam film Soegija garapan sutradara Garin Nugroho.
Guruh: Karena Nyatanya Beta Cinta Indonesia
Sabtu, 15 Oktober 2011 12:33Selama 40 tahun, Guruh Suekarno Putra telah berkarya dalam dunia seni dan budaya. Sebuah pagelaran bertajuk Beta Cinta Indonesia digelar menandai kiprah putra mantan Presiden Soekarno itu melahirkan karya-karya seninya. Kenapa pertunjukan itu diberi nama Beta Cinta Indonesia?
Rio Silaen Usung Misi Budaya di 'OPERA BATAK'
Jumat, 23 September 2011 23:05Kembali menghadirkan pagelaran Opera Batak pada 12 Oktober mendatang, rupanya membuat sang sutradara, Rio Silaen bersemangat. Bahkan dalam pagelaran yang berganti judul menjadi Dan Gelap Pun Menjadi Terang ini, Rio merasa tak sabar.
Glenn Fredly Dirikan 'Rumah Beta'
Senin, 22 Agustus 2011 15:01Musisi ternama asal Maluku Glenn Fredly mendirikan sebuah rumah untuk para seniman kota Ambon yang diberi nama 'Rumah Beta' di Negeri Amahusu, Kecamatan Nusaniwe, Ambon.
Jazz Gunung 2011 Pukau Jamaah 'Al Jazziyah'
Minggu, 10 Juli 2011 15:20Banner 'Merdunya Gunung, Indahnya Jazz' menjadi kata yang mencolok dan memprovokasi di sepanjang jalan menuju ke venue Jazz Gunung 2011 yang digelar di halaman samping Java Banana Bromo Lodge, Cafe and Gallery. Dan kata tersebut ternyata membuktikan bahwa event yang digelar tiap tahun yang kini masuk tahun ketiga memang sangat menarik.
Jazz Gunung Kembali Digelar
Jumat, 10 Juni 2011 09:45Setelah 2 tahun sukses menggelar acara Jazz di Gunung Bromo, kini Jazz Gunung kembali dihelat di tahun 2011. Jazz Gunung sendiri adalah konsep paling unik dalam perhelatan jazz yang pernah ada di Indonesia, dan mungkin juga di dunia. Sebuah hajatan jazz yang digelar di pegunungan pada ketinggian 2.000 meter di atas permukaan laut.
Glenn Fredly Suarakan Perdamaian Lewat Budaya Maluku
Sabtu, 28 Mei 2011 19:46Sebagai putra daerah Maluku, Glenn Fredly merasa bangga dengan budaya kampung halamannya tersebut. Karena rasa bangganya tersebut, ia ingin sekali memperkenalkan budaya Ambon, Pelagandong, melalui pentas Beta Maluku yang digelar di Taman Ismail Marzuki 27-28 Mei 2011.
Glenn Fredly Belajar Jadi Sutradara
Sabtu, 28 Mei 2011 11:42Sukses meniti karir sebagai penyanyi, Glenn Fredly mencoba menjadi sutradara. Meskipun akting bukan dunia baru baginya, namun pengalaman pertama menjadi sutradara benar-benar dinikmati oleh mantan suami Dewi Sandra tersebut.
Garin Nugroho Tagih Janji Jero Wacik
Rabu, 20 April 2011 17:23Dalam sebuah sambutan pada hari Film Nasional beberapa waktu lalu, menteri Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik sempat mengatakan bahwa pemerintah bakal membantu produksi film yang sesuai dengan karakter bangsa berupa dana. Janji tersebut kiranya ditagih sutradara Garin Nugroho di EX Plasa, Selasa (19/4) usai temu media pembuatan film SOEGIJAPRANATA.
Butet Kritisi Ancaman Kemajemukan Bangsa
Jumat, 01 April 2011 07:40Tiket pementasan Laskar Dagelan yang digagas seniman Butet Kertaredjasa dan disutradarai oleh Djaduk Ferianto berhasil sold out. Selain itu, karena tingginya animo pementasan ini juga disiarkan secara langsung.
Takut Didemo, Butet Kertaredjasa Bikin Layar Tancap
Kamis, 31 Maret 2011 21:50Seniman Butet Kertaredjasa menggagas pentas Laskar Dagelan di mana acara ini digelar di Graha Bakti Budaya, TIM, Cikini, Jakarta Pusat, Selasa (29/03). Selain itu pementasan tersebut disutradarai oleh sahabatnya, Djaduk Ferianto.
Monolog 'Kucing' Nyaris Tanpa Kritik Politis
Rabu, 03 November 2010 23:45Seniman Butet Kartaredjasa pentaskan monolog Kucing di Taman Budaya Yogyakarta, Rabu (3/11) malam, menampilkan lakon ringan dengan nyaris tidak ada kritik politis seperti yang biasa dibawakannya.
Soal Jaminan Hak Asasi, Butet Minta Keseriusan Pemerintah
Jumat, 17 September 2010 08:06Berkaitan dengan makin banyaknya kasus yang mendiskreditkan kaum minoritas, khususnya golongan agama tertentu, Butet Kertaredjasa merasa perlunya perlindungan akan hak-hak dasar setiap warga negara. Seniman asal kota Yogyakarta itu benar-benar berharap Pemerintah punya niat baik untuk segera mewujudkannya.
Butet Kertaredjasa Berharap Jaminan Kebebasan Beribadah
Jumat, 17 September 2010 06:06Menyoal penyerangan yang dilakukan oleh sekelompok orang terhadap jemaat HKBP di Ciketing, Bekasi, Jawa Barat, beberapa hari lalu, Butet Kertaredjasa berharap bahwa Pemerintah lebih tegas lagi dalam memberikan perlindungan kepada seluruh umat beragama untuk menjalankan ibadahnya.
Butet Kertaredjasa, Semua Penganut Agama Bebas Beribadah
Kamis, 16 September 2010 23:25Kasus penyerangan yang dialami oleh jemaat Gereja HKBP di Ciketing, Bekasi, Jawa Barat, beberapa hari lalu memunculkan petisi dari beberapa seniman. Menurut Butet Kertaredjasa yang juga mendukung petisi tersebut, keprihatinan yang muncul di kalangan seniman adalah soal kebebasan dalam menjalankan ibadah.
Prihatin Kasus HKBP, Barisan Seniman Bikin Petisi
Rabu, 15 September 2010 17:57Menyikapi adanya penyerangan oknum tak bertanggung jawab terhadap jemaat Gereja HKBP di Ciketing, Bekasi, beberapa artis pun melakukan tindakan. Sebagai wujud keprihatinan terhadap penyerangan yang menyebabkan sedikitnya sembilan orang luka dan harus dilarikan ke rumah sakit itu, mereka membuat Petisi Perlindungan Kebebasan Memeluk Kepercayaan dan Beribadah Sesuai Kepercayaannya.
Slamet Rahardjo: Iwan Tirta Itu Seorang Maestro
Minggu, 01 Agustus 2010 10:56Di kala banyak orang mungkin bersedih karena Iwan Tirta dikenal telah pergi meninggalkan dunia untuk selama-lamanya, beda halnya dengan aktor senior, Slamet Rahardjo. Ia menganggap Iwan Tirta sebagai orang yang paling bahagia karena telah meninggal dalam keadaan yang jelas.
Jajang C Noer Palsu Beraksi, Jutaan Rupiah Melayang
Kamis, 03 Juni 2010 13:01Meski teknologi dunia maya sekarang sudah canggih, namun masih banyak orang yang mencoba mencari kelemahan dari kecanggihan dunia maya untuk meraup keuntungan. Banyak orang yang dirugikan karena tindakan itu, salah satunya adalah aktris senior Jajang C Noer. Akun Yahoo Messenger (YM) dan Facebooknya dibajak oleh orang yang tidak bertanggung jawab.
Jazz Gunung 2010, Nikmati Jazz di Gunung Bromo
Jumat, 14 Mei 2010 08:34Jika biasanya perhelatan musik jazz dilakukan di tempat-tempat mewah, namun kali ini ada yang berbeda. Bertempat di kawasan gunung Bromo, Probolinggo, Jawa Timur sebuah perhelatan jazz bertajuk Jazz Gunung 2010 pun siap digelar pada 3 Juli mendatang.
Kena Serangan Jantung, Butet Kertaredjasa Pantang Menyerah
Jumat, 26 Maret 2010 20:54Sempat masuk rumah sakit lantaran kena serangan jantung tempo hari, Butet Kertaredjasa kini sudah beraktivitas kembali seperti sedia kala. Operasi jantung yang telah dilaluinya telah membuatnya sehat kembali. Kamis (25/3), ia mengisi acara Launching buku SEPOTONG BIBIR PALING INDAH DI DUNIA karya Agus Noor, Di Taman Ismail Marzuki, Jakarta Pusat.
Karya Sang Ayah Akan Dibukukan, Jaduk Ferianto Antusias
Sabtu, 12 Desember 2009 07:02Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata akan membuat buku yang berisi hasil karya almarhum seniman kawakan, Bagong Kusudiharjo. Tujuan pemerintah itu ternyata agar warisan seni budaya yang telah ikut dilestarikan oleh ayah seniman Butet Kertaredjasa dan Jaduk Ferianto dapat dikenal dan mudah dipelajari generasi penerus.
Sejumlah Budayawan Gelar 40 Hari W.S Rendra
Senin, 14 September 2009 23:04Empat puluh hari kepergian sastrawan W.S Rendra, diperingati oleh sejumlah budayawan, tokoh seniman dan para sahabatnya dengan menggelar acara Kagum Rendra di Jakarta, Senin (14/9), sebagai upaya untuk mengenang ketokohan sang Burung Merak tersebut.
Jaduk Ferianto, Jazz Bisa Dinikmati Semua Kalangan
Rabu, 19 Agustus 2009 23:21Musik jazz memang identik dengan musik 'kalangan atas', namun bagi musisi jazz nyentrik asal Yogyakarta, Jaduk Ferianto, musik jazz merupakan musik yang dinikmati semua kalangan, dan tidak bersifat eksklusif untuk satu kalangan masyarakat tertentu.
Advertisement
Advertisement