Foto profil Charlize Theron


Charlize Theron Berencana Segera Menikah

Kamis, 27 Mei 2004 15:12
Satu lagi aktris Hollywood yang akan segera berkeluarga,Charlize Theron. Aktris ini memberikan pernyataan bahwa dia dan kekasihnya , aktor Stuart Townsend mempersiapkan untuk segera berkeluarga.

Charlize Theron Ditolak oleh Artis Era 60-an

Senin, 10 Mei 2004 09:39
Britt Eklandmerasa kebaratan aktris pemenang oscar Charlize Theron bereperan sebagai dirinya dalam biopic baru besutan Peter Sellers, dia menyebut keputusan itu sebagai hal yang 'tak masuk akal'.

Charlize Theron akan Menikah Musim Panas Ini

Kamis, 06 Mei 2004 14:09
Charlize Theron Siap-siap Menikah ? Aktris cantik pemenang Oscar asal Afrika Selatan Charlize Theron dikabarkan sedang bersiap-siap menikahi kekasihnya pada musim panas ini padahal sebelumnya ia membantah rencana pernikahan itu.

Charlize Theron Membintangi Film dari Komik 'JINX'

Jumat, 30 April 2004 23:13
Aktris peraih Oscar, Charlize Theron, telah melakukan negosiasi untuk membintangi dan memproduksi film JINX yang diangkat dari komik tentang pemburu uang hadiah, demikian dikutip dari Reuters. Film ini berbeda dari film sempalan JINX dari JAMES BOND 007 DIE ANOTHER DAY yang dibintangi Halle Berry.

Charlize Theron Memukau di Premier 'MONSTERS'

Kamis, 01 April 2004 21:04
Aktris pemenang Oscar Charlize Theron memukau para kerumunan yang datang ke premier film "MONSTER" di Inggris. Padahal dalam film tersebut, Charlize harus berjam-jam melalui make-up agar tampil jelek untuk perannya sebagai pembunuh serial Aileen Wuornos.

Pujian Nelson Mandela Meneteskan Airmata Charlize Theron

Jumat, 12 Maret 2004 06:15
Pemenang Oscar Charlize Theron meneteskan air mata saat mantan Presiden Afrika Nelson Mandela memujinya sebagai orang yang telah membawa nama Afrika Utara kepada dunia.

Charlize Theron Akan Berperan dalam Film Fiksi

Selasa, 09 Maret 2004 09:40
Charlize Theron akan kembali berakting dalam film baru setelah mendapatkan mahkotanya sebagai Best Actress dalam Acdemy Awards.

Theron Disambut Meriah di Afrika Selatan

Senin, 08 Maret 2004 22:48
Kedatangan aktris peraih Piala Oscar untuk kategori aktris terbaik Charlize Theron disambut dengan sangat meriah. Theron yang meninggalkan Benoni, sebuah kota yang terletak 25 km dari timur Johannesburg saat berusia 15 tahun ini, dijamu oleh Presiden Afrika Selatan Thomas Mbeki senin (8/3) wib.

Charlize Theron Menjadi Idola Baru Afrika Selatan

Selasa, 02 Maret 2004 22:19
Afrika Selatan merayakan pada hari Senin (1/3) kemarin kemenangan Oscar aktris terbaik yang diraih Charlize Theron (28) dan meningkatkan harapan di sana. Presiden Thabo Mbeki khusus memberikan ucapan selamat kepada Theron yang meninggalkan kota asalnya, Benoni, semasa mudanya untuk merintis karier sebagai aktris di Amerika.