Jonathan Frizzy Jadi Tersangka Kasus Obat Keras, Benny Simanjuntak Pilih Diam
Kabar mengejutkan datang dari aktor Jonathan Frizzy alias JF yang kini resmi ditetapkan sebagai tersangka oleh pihak kepolisian. Penetapan status tersebut terkait dugaan penggunaan cairan vape mengandung zat etomidate yang termasuk dalam golongan obat keras.
"Benar, JF (ditetapkan sebagai tersangka)," ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi kepada wartawan, Senin (5/5/2025).
Senin, 05 Mei 2025 14:58
Pihak Polres Bandara Soekarno Hatta berencana menggelar konferensi pers terkait kasus ini pada hari yang sama dengan penetapan tersangka. Sejumlah awak media telah bersiap untuk mengikuti perkembangan terbaru.
Hak Cipta: instagram.com/ijonkfrizzy
KLBB 2026
-
Video Kapanlagi V1RST (LIVE PERFORMANCE) - KAPANLAGI BUKA BARENG FESTIVAL 2025
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement