7 Potret Ibunda Vadel Badjideh Tegaskan Tidak Akan Temui Lolly: 'Saya Nggak Tertarik'

Ibu Vadel Badjideh hadir dalam sidang perdana kasus dugaan persetubuhan anak dan aborsi yang menjerat terdakwa Vadel Alfajar Badjideh, pada Rabu (25/6/2025). Ia akhirnya bisa kembali bertemu anaknya sejak Vadel dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan. /aal

Baca juga berita lainnya di Liputan6.com.

Kamis, 26 Juni 2025 10:11
ibu Vadel Badjideh, Lolly, tidak temui, datang sidang

"Oh nggak, saya nggak tertarik, saya nggak akan ketemu," ucap Titin dalam pernyataannya usai sidang di PN Jakarta Selatan, Rabu (25/6/2025).


Hak Cipta: KapanLagi.com/Budy Santoso/Fikri Alfi Rosyadi
2/7
Album Artis