9 Momen Nia Ramadhani dan Keluarga Liburan ke Disney, Seru Abis!

Beberapa waktu lalu, Nia Ramadhani kedapatan bertolak ke Amerika bersama keluarga. Setelah menikmati surga belanja di Rodeo Drive, kali ini saatnya ketiga putra-putrinya senang-senang.

Ya, Disney lantas jadi pilihan. Seperti yang KLovers tahu, di Disney nggak cuma permainannya yang bikin happy tapi bertemu karakter-karakter Disney tentu jadi pengalaman tersendiri. Simak yuk selengkapnya di bawah!

Jumat, 12 Juli 2019 12:34
Nia Ramadhani

Seperti biasa, Nia nggak pernah lupa tampil stylish termasuk ketika liburan gini. Setelan-setelan pendek begini sepertinya cocok banget dengan suasana summer di sana.


Hak Cipta: instagram.com/ramadhaniabakrie
4/8
Album Artis