Beberapa tahun lalu, serial India dan Turki begitu booming di Indonesia. Bahkan, sempat ada adaptasi serial Elif yang juga cukup laris manis ditonton pemirsa Tanah Air. Nah, kala itu tokoh utamanya, Elif diperankan oleh Nicole Rossi yang masih berusia 6 tahun. Bagaimana dengan penampilan si 'Elif' sekarang? Intip foto-fotonya berikut..
Buat kalian yang belum tahu, Nicole memiliki darah campuran Italia yang didapat dari sang ayah.