FOTO: Luangkan Waktu Bersama, Momen Keluarga Ruben Penuh Senyuman

Berkumpul bersama keluarga ditemani canda tawa tentu merupakan hal yang menyenangkan. Sama halnya dengan keluarga pasangan seleb Ruben Onsu dan Sarwendah. Bersama anak mereka Thalia Putri Onsu, keluarga ini terlihat begitu kompak dan harmonis. Sering dikabarkan tentang hidup mereka yang sederhana, justru itulah yang membuat keluarga ini membuat iri banyak orang. Penasaran? Yuk kita tengok foto-foto mereka di sini!

Rabu, 08 Maret 2017 16:01
Keluarga Ruben Onsu

Meski baru beberapa bulan pacaran, pasangan yang tampak selalu mesra Ruben Onsu dan Sarwendah Tan sempat bertunangan pada 11 Agustus 2012.


Hak Cipta: © via instagram.com/ruben_onsu
1/9