Momen Mayangsari Gelar Acara Peringatan 1000 Hari Meninggalnya sang Ibu, Kenakan Gamis Berseragam
Mayangsari baru saja menggelar acara peringatan 1000 hari wafatnya sang ibunda tercinta. Acara tersebut berlangsung khidmat dan dihadiri oleh keluarga besar serta sejumlah kerabat dan tamu undangan.
Menariknya, selain suasana penuh doa, kekompakan keluarga Mayangsari juga menjadi sorotan. Penasaran, seperti apa potretnya? Langsung saja KLovers, intip beberapa potret momen Mayangsari gelar acara peringatan 1000 hari sang ibu.
Inilah potret Mayangsari di momen peringatan 1000 hari untuk almarhumah sang ibu. Mayangsari tampil kompak dengan sang putri, Khirani mengenakan busana gamis bernuansa ungu lembut dan kerudung senada. Sementara sang suami, Bambang Trihatmodjo memakai baju koko marun gelap.
Hak Cipta: credit: instagram/mayangsari_official)
-
Event Indonesia Liputan6.com Hadirkan 'LagiDiskon' Dalam Rangka Harbolnas