Berita Terbaru
Jimi Hendrix
Laki-Laki
27 November 1942, Seattle, Washington, AS
27 November 1942, Seattle, Washington, AS
Gitar Jimi Hendrix Dihargai Rp9 Miliar Lebih
Jumat, 18 Juli 2008 13:11Sebuah gitar yang terkenal karena dibakar di atas panggung oleh Jimi Hendrix akan dilelang tahun ini. Fender Stratocaster ini diperkirakan telah habis terbakar saat Hendrix menuangkan bensin dan menyalakan api di atasnya di Finsbury Astoria pada 1967.
Album Jimi Hendrix Yang Hilang Akan Dirilis
Jumat, 11 Juli 2008 14:58Album Jimi Hendrix yang direkamnya bersama Stephen Stills akan segera dirilis. Uniknya, album ini pernah hilang selama lebih dari 30 tahun.
Patung Lilin Amy Winehouse Dipajang di London
Selasa, 01 Juli 2008 18:35Patung lilin penyanyi Amy Winehouse, lengkap dengan segala tato dan gaya rambutnya yang mirip sarang lebah, akan diresmikan di London pada bulan depan, demikian manajer umum Museum Madame Tussauds menyatakan Senin (30/6) waktu setempat.
Video Porno Jimi Hendrix Ditemukan
Rabu, 30 April 2008 19:42Kolektor yang tak disebutkan namanya itu telah memberikan rekaman tersebut, yang menampilkan Hendrix yang tengah bersenang-senang dengan dua orang wanita berambut brunette, pada para pimpinan raksasa perusahaan film porno Vivid Entertainment, yang berencana untuk merilis rekaman video tersebut dalam bentuk DVD.
Gitaris Terbaik 'Jazz Goes To Campus 2001' Rilis Album Perdana
Jumat, 16 November 2007 06:12Satu lagi musisi jazz yang meluncurkan album perdananya, yaitu Ari Pramundito, gitaris terbaik Jazz Goes To Campus 2001. Dalam kesempatan itu, ia mengungkapkan bahwa pada dasarnya semua musisi ingin menunjukkan karya-karya mereka.
Bintang Rock Rentan Mati Muda
Selasa, 04 September 2007 18:12Para bintang rock, yang terkenal dengan gaya hidupnya yang sangat lekat dengan minuman keras dan obat terlarang, memiliki kemungkinan yang kuat untuk mati muda ketimbang orang lainnya. Suatu pengkajian atas lebih dari 1.000 orang, terutama para artis Inggris dan Amerika Utara, yang merentang dari era Elvis Presley hingga ke masa rapper Eminem, menemukan mereka dua atau tiga kali lebih mungkin untuk mengalami kematian dini daripada penduduk umumnya.
Pat Torpey Adakan 'Tama Clinic Tour 2007' di Indonesia
Sabtu, 14 April 2007 07:14Pat Torpey, salah seorang mantan anggota band Mr. Big mengadakan Tama Clinic Tour 2007 di tiga kota besar di Indonesia, yaitu Jakarta, Yogyakarta, dan Surabaya. Dalam turnya kali ini, Pat akan mempertunjukkan permainan drum kelas dunia di depan publik Indonesia.
Lily Allen Bakal Ramaikan Pembukaan Fillmore At Irving Plaza
Selasa, 03 April 2007 21:41Musisi asal Inggris, Lily Allen, dikabarkan akan turut meramaikan pembukaan kembali sebuah kelab di New York bernama Irving Plaza, pada minggu depan, yang dijadwalkan akan dimulai dari 9 April mendatang.
Memorabilia Beatles Laku Rp3,1 Milyar di Lelang Memorabilia Rock N Roll
Rabu, 17 Januari 2007 18:46Mulai dari naskah syair tulisan tangan George Harrison sampai buku raport Britney Spears, ada dalam lelang memorabilia rock n roll pada Senin (15/1) malam di Scottsdale, Arizona. Lelang itu menampilkan barang dari legenda musik rock, seperti, The Who, Jimi Hendrix, The Rolling Stones, dan Led Zeppelin, yang dijamin keasliannya oleh Rock n Roll Hall of Fame di Cleveland, Ohio.
Jimi Hendrix Pernah Bikin Rekaman Lagu Kebangsaan Wales?
Kamis, 04 Januari 2007 20:35Gitaris legendaris yang terkenal dengan permainan 'American Star Spangled Banner' di Woodstock itu juga diperkirakan telah memainkan Hen Wlad Fy Nhadau, Land of My Fathers. Hal itu diperkuat dengan ditemukannya delapan rekaman lawas yang ditemukan di sebuah kedai teh di London.
Gitar Jimi Hendrix Dilelang
Rabu, 22 November 2006 18:30Gitar bermerk 'Fender Stratocaster' yang dipakai sebagai ikon 'Purple Haze' di tahun 1968, diharapkan bisa terjual seharga US$120 ribu, sementara lirik lagu milik McCartney, MAXWELL'S SILVER HAMMER dihargai US$300 ribu.
Gitar Jimi Hendrix Dan Lirik Lagu Beatles Akan Dilelang
Selasa, 07 November 2006 20:17Sebuah gitar milik Jimi Hendrix dan lirik lagu the Beatles yang ditulis Paul McCartney merupakan sebagian dari barang-barang milik penyanyi pop dan rock tersebut yang akan dijual di New York bulan depan.
Gitar Jimi Hendrix Dan Lirik The Beatles Akan Dilelang
Selasa, 07 November 2006 16:46Sebuah gitar milik Jimi Hendrix dan lirik The Beatles yang ditulis Paul McCartney merupakan sebagian dari barang-barang milik penyanyi pop dan rock tersebut yang akan dijual di New York bulan depan.
Lagu Jimi Hendrix Akan Dilelang
Rabu, 26 Juli 2006 16:12Sebuah lagu yang belum pernah dirilis yang direkam gitaris rock legendaris AS, Jimi Hendrix, pada 40 tahun silam akan dijual di pelelangan di New York pada Oktober mendatang.
Quentin Tarantino Bantah Akan Buat Film Tentang Jimi Hendrix
Selasa, 02 Mei 2006 22:19Sutradara film Quentin Tarantino menampik keras laporan yang menyebut dirinya merencanakan pembuatan film layar lebar biopic tentang gitaris legendaris Jimi Hendrix. Sutradara film THE KILL BILL ini bersikeras bahwa desas-desus itu sama sekali tidak benar dan tidak berdasar. Dia bahkan menyangkal pernah melibatkan diri dalam proyek semacam itu.
Quentin Tarantino Sutradarai Film Biopic Jimi Hendrix
Rabu, 26 April 2006 13:47Sutradara KILL BILL, Quentin Tarantino kabarnya telah bersedia untuk mengarahkan film biopic yang dinanti-nantikan, kisah tentang Jimi Hendrix. Film maker ini penggemar berat naskah film tersebut, demikian menurut produser Dragonslayer Films.
Peringati Hari Jadi Gitar Fender Stratocaster ke-50 di Gelar Konser di London
Sabtu, 25 September 2004 09:37Gitar memang tak asing lagi di blantika musik dunia. Fender yang menjadi ikon gitar musik rock dunia ini kini sedang memperingati hari jadinya ke-50. Peringatan itu juga ditandai dengan peluncuran gitar Fender Stratocaster edisi terbatas dan konser yang menampilkan sejumlah musisi kelas atas di Wembley Arena, London, Inggris, Jumat (24/9) .
Koleksi Jimmy Hendrix di Pamerkan di London
Sabtu, 18 September 2004 09:20Beberapa benda milik gitaris legendaris Jimmy Hendrix dipamerkan di London, Inggris, baru-baru ini. Sejumlah memorabilia yang dipajang antara lain gitar Fender Stratocaster berwarna putih. Pameran diselenggarakan oleh Bob Terry, penggemar fanatik Hendrix. Gitar buatan 1965 itu berharga 250 poundsterling atau senilai Rp 4 miliar lebih.
Foto dan Rekaman Jimi Hendrix Dipamerkan
Minggu, 15 Agustus 2004 12:25Gitaris blues Jimi Hendrix semasa hidup adalah pengunjung tetap Klub Marquee London, Inggris. Kendati 40 tahun telah berlalu, Hendrix masih menyisakan sejumlah kenangan di klub hippie yang terletak di sudut alun-alun Leicester Square itu. Untuk mengenang sang legenda, baru-baru ini, Klub Marquee menyelenggarakan pameran koleksi foto dan rekaman Hendrix yang belum pernah dipublikasikan sebelumnya.
Foto dan Rekaman Jimi Hendrix Dipamerkan di London
Sabtu, 14 Agustus 2004 19:49Gitaris blues Jimi Hendrix semasa hidup adalah pengunjung tetap Klub Marquee London, Inggris. Kendati 40 tahun telah berlalu, Hendrix masih menyisakan sejumlah kenangan di klub hippie yang terletak di sudut alun-alun Leicester Square itu.
Warisan Jimi Hendrix Menjadi Rebutan
Selasa, 29 Juni 2004 21:35Keluarga musisi rock Jimi Hendrix harus bertikai di pengadilan dalam serangkaian pertikaian hukum paling baru untuk menguasai keuntungan album-albumnya serta royalti lagu. Leon, saudara lelaki Jimi, menyatakan dirinya secara tidak adil ditolak mendapatkan bagian yang pantas dari kekayaan keluarga yang berjumlah US$80 juta.
Andre 3000 Mendalami Perannya di Film
Senin, 08 Maret 2004 14:40Anggota Outkast, Andre 3000 tak sabar menunggu untuk dapat berperan sebagai musikus rock legendaries Jimi Hendrix dalam layar lebar, tapi dia tak akan menunjukan kemampuannya dalam bermain gitar secara pribadi.
Advertisement
Advertisement