Berita Terbaru
Limbad
Laki-Laki
Limbad: Bocah Bunuh Diri Adalah Kesalahan Orangtua
Jumat, 18 Desember 2009 12:35Kasus bunuh diri yang dilakukan bocah berumur 12 bernama Heri Setiawan diakui oleh pesulap nyentrik Limbad sebagai kesalahan orangtua bocah. Menurut Limbad, peran orangtua dalam mengawasi anaknya sangatlah penting dalam perkembangan anak. Atas kejadian bunuh diri yang dilakukan, Limbad menyalahkan orangtua.
Limbad Ogah Disebut Pemicu Kasus Bunuh Diri
Jumat, 18 Desember 2009 11:12Kasus bunuh diri yang dilakukan bocah berumur 12 bernama Heri Setiawan sangat disayangkan oleh pesulap Master Limbad. Pesulap berambut Kribo itu juga mengelak jika tayangan yang menayangkan soal dirinya dianggap sebagai salah satu penyebab bunuh diri.
Susi: Limbad Itu Orangnya Nekat!
Sabtu, 05 Desember 2009 06:05Pengalaman menemani sang suami, Limbad, saat melakukan aksi nekatnya, membuat Susi menjadi terbiasa melihatnya. Menurutnya, aksi seperti itu telah beberapa kali dilakukan di beberapa tempat dan semuanya berhasil.
Limbad Berendam 24 Jam, Anak-Anak Nonton di TV
Jumat, 04 Desember 2009 15:10Sekali lagi pesulap terkenal tanah air Limbad menyuguhkan aksinya. Kali ini, Limbad mengadakan aksi berendam di dalam akuarium selama 24 jam. Aksi itu sendiri dimulai pukul 10 malam kemarin, Kamis (03/12), hingga pukul 10 malam nanti, Jumat (04/12).
RCTI Jamin Tak Ada Adegan Berbahaya di 'THE MASTER JUNIOR'
Kamis, 05 November 2009 06:08Pihak RCTI menjamin, tidak akan ada penggunaan adegan berbahaya yang dilakukan oleh peserta THE MASTER JUNIOR 2, termasuk penggunaan sihir dan magic. Hal ini ditegaskan oleh Direktur Program RCTI, Harsiwi Ahmad dalam konferensi pers di Gedung RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (3/11).
Limbad Bagi Angpao Dengan Atraksi
Senin, 14 September 2009 09:07Bagi Master Limbad, atraksi adalah eksistensi. Di mana ada Limbad pasti ada atraksi. Pria asal Tegal, Jawa Tengah ini berani menolak tawaran sinetron kalau tidak ada atraksinya.
Limbad Sukses Berdiri di Ketinggian 20 Meter
Selasa, 25 Agustus 2009 08:11Pesulap Limbad berhasil memecahkan rekor berdiri di menara selama 20 jam nonstop dalam rangka hari ulang tahun ke-20 stasiun televisi RCTI. Tepat ketika menunjukkan waktu 20 jam, pukul 20.15, kemudian melompat dari menara setinggi 20 meter di kawasan RCTI Kebon Jeruk, Jakarta, Senin (24/8) malam dan jatuh dengan selamat pada balon besar di bawahnya.
Maia Estianty Kagumi Kekuatan Limbad
Selasa, 25 Agustus 2009 07:31Aksi Master Limbad yang berdiri selama 20 jam di atas ketinggian 20 meter, turut mengundang kekaguman penyanyi Maia Estianty. Karena tidak banyak orang yang memiliki kemampuan seperti pria asal Banyumas itu.
Limbad Diijinkan Turun Untuk Sholat
Senin, 24 Agustus 2009 19:03Janji berdiri selama 20 jam lamanya ternyata tak ditepati oleh pesulap Limbad. Tercatat, dirinya 4 kali turun dari ketinggian 20 meter. Bukannya tak kuat, turunnya Limbad dikarenakan dirinya hanya ingin melaksanakan sholat, yakni Shubuh, Dhuhur, Ashar dan Maghrib.
Acha: Harusnya Limbad 'Dihargai' Rp20 M
Minggu, 23 Agustus 2009 17:40Mendengar atraksi Limbad yang akan berdiri 20 jam di atas tower setinggi 20 meter untuk kemudian meloncat ke bawah demi memeriahkan ulang tahun RCTI yang ke-20, Acha Septriasa mengaku penasaran. Tapi, menurut Acha, asuransi yang ditawarkan pada Limbad amat jauh dari cukup.
'DAHSYATNYA 20 TAHUN RCTI' Full Hiburan Gratis!
Sabtu, 22 Agustus 2009 10:02DAHSYAT memang tak pernah sepi kreativitas. Kini mereka kembali menghadirkan suguhan yang menarik. Bila Maret lalu DAHSYAT tampil di 4 titik selama sehari di RCTI, maka pada HUT RCTI ke 20, DAHSYAT akan tampil di 5 titik, selama 20 jam, 2 hari nonstop, dan dimeriahkan dengan lebih dari 200 artis papan atas. Program ini merupakan salah satu program spesial HUT yang dipersembahkan untuk pemirsa tercinta. Program ini juga bisa disaksikan secara langsung oleh sahabat DAHSYAT di RCTI, Gratis!
Limbad Berdiri 20 Jam Dalam Keadaan Puasa
Jumat, 21 Agustus 2009 23:32DAHSYAT kembali menghadirkan suguhan live musik spektakuler. Bila Maret lalu tampil di 4 titik panggung selama sehari, maka pada HUT RCTI ke-20, akan tampil di lima titik sekaligus, selama 20 jam, dua hari nonstop dan dimeriahkan dengan lebih dari 200 artis.
Master Cosmo dan Master Rizuki Siap Bertarung
Rabu, 19 Agustus 2009 10:01Ajang pertarungan antar Master kembali bakal terjadi. Kali ini jawara Master season 3 Rizuki dan jawara Master season 4 Cosmo akan saling beradu kekuatan untuk membuktikan siapa yang terbaik. Ajang bertajuk GRAND FINAL THE MASTER SEASON 3 VS SEASON 4 ini akan digelar di arena Pekan Raya Jakarta pada hari Jumat (21/8).
HUT RCTI Bertabur Bintang
Jumat, 14 Agustus 2009 23:05Tidak hanya konser musik live yang akan memeriahkan rangkaian ulang tahun ke-20 RCTI. Tayangan TV swasta pertama di Indonesia itu pun, merangkai secara istimewa mulai dari pemutaran film BOX OFFICE, DAHSYAT hingga aksi spektakuler Limbad.
Aksi Nekat Limbad Bikin Istri Was-Was
Jumat, 14 Agustus 2009 16:06Aksi Limbad, jebolan The Master sudah pasti membuat orang menahan nafas. Perasaan was-was juga menghantui istri Limbad yang menyaksikan aksi berani suaminya. Wanita bernama Susi Indrawati ini sekarang merasa cemas dengan rencana penampilan suaminya di acara ulang tahun RCTI mendatang.
Limbad Berdiri di Tiang Selama 20 Jam Pada Ultah RCTI
Jumat, 14 Agustus 2009 07:38Pesulap Limbad yang terkenal lewat tayangan THE MASTER, akan berdiri selama 20 jam di sebuah tiang setinggi 20 meter pada acara puncak HUT ke-20 stasiun televisi swasta RCTI.
Kak Seto Minta SBY Jelaskan Ketidakhadiran di HAN
Kamis, 23 Juli 2009 22:40Puncak acara Hari Anak Nasional (HAN) 2009 yang dipusatkan di Dunia Fantasi, Taman Impian Jaya Ancol, Kamis (23/7), tanpa kehadiran Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Namun Presiden memberikan sambutan melalui Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan (Meneg PP), Meutia Hatta.
Limbad dan Artis Idola Cilik Dukung Opera HAN
Kamis, 23 Juli 2009 07:03Taman Impian Jaya Ancol (TIJA) menghadirkan Operet Musikal Ambilkan Bulan Bu, karya musikal abadi maestro AT Mahmud bertepatan dengan acara puncak perayaan Hari Anak Nasional (HAN) 2009, yang dipusatkan di Dunia Fantasi, Kamis (23/7).
Limbad Beraksi di Makassar, Pengunjung Mall Berjubel
Senin, 06 Juli 2009 21:05Pesulap yang tergabung dalam THE MASTER, Limbad, sukses menghipnotis pengunjung dengan atraksi menarik mobil menggunakan rambutnya. Hal itu dilakukan Limbad saat tampil sebagai bintang tamu dalam kegiatan khusus Pencarian Pesulap Sejati yang berlangsung di sebuah mall di Makassar, Minggu (5/7).
Dicium Shirin, Cemberut Baim Alkatiri Hilang
Senin, 15 Juni 2009 10:12Melihat tingkah laku pesinetron cilik, Ibrahim Alkatiri alias Baim, siapa pun juga pasti bakal tersenyum. Tingkahnya yang lucu memang kelihatan sangat menggemaskan. Namun terkadang, ia bisa juga menguji kesabaran saat harus syuting. Kerap kali Baim merajuk dan tak mau mengikuti anjuran kru sinetron yang dibintanginya.
Limbad Tantang Kyai Jadi Muridnya
Jumat, 12 Juni 2009 12:39Sebagai seorang entertainer, pastinya harus memberikan yang terbaik untuk penonton. Itulah yang diyakini Limbad selama ini. Baginya, penampilan dan aksi ekstrim yang dilakukannya selama ini masih wajar-wajar saja. Makanya itu, Limbad agak bingung juga dengan fatwa haram yang melarang penayangan The Master.
Limbad Bantah Fatwa Haram The Master
Jumat, 12 Juni 2009 10:25Awal pekan lalu, tayangan sulap di RCTI bertajuk The Master sempat dikabarkan bakal diharamkan setelah sejumlah ulama dari berbagai Pondok Pesantren di Jawa Timur menyatakan acara tersebut tidak masuk akal dan di luar batas kemanusiaan. Limbad, selaku salah satu peserta, membantah fatwa itu. Baginya, pertunjukan yang ia lakukan masih wajar-wajar saja.
Soal Fatwa Haram, Limbad Minta Kejelasan
Sabtu, 06 Juni 2009 02:25Kabar soal fatwa haram yang dilayangkan oleh beberapa pondok pesantren di Jawa Timur, yang dibuat dalam Bahtsul Masail Wustho yang digelar di Ponpes Abu Dzarrin, Kendal, Kecamatan Dander, Kabupaten Bojonegoro, atas program tayangan The Master, memicu pemikiran soal batasan-batasan jenis tayangan di Indonesia. Lalu, bagaimana tanggapan Limbad, runner-up tayangan tersebut?
Tayangan The Master Haram?
Jumat, 05 Juni 2009 18:40Fatwa haram kembali ditujukan pada tayangan televisi. Puluhan pondok pesantren di Jawa Timur melayangkan fatwa haram atas program tayangan The Master, yang disiarkan oleh stasiun televisi swasta RCTI, seperti yang dilansir di salah satu media internet.
Limbad Ingin Bikin Film Horor Beraroma Sulap
Kamis, 04 Juni 2009 05:05Meski telah ngetop sebagai magician yang memiliki imej seram dan powerful, ternyata Limbad masih memiliki impian lainnya, yaitu membuat film horor yang melibatkan adegan magic.
Advertisement
Advertisement