Kim Woo Bin - Suzy


Setelah nama Kim Woo Bin dan Suzy Miss A memastikan diri membintangi drama bersama, keduanya pun terus menjadi pusat perhatian. Akting dua bintang muda populer Korea ini pun sangat dinantikan oleh para penggemar.

Video BTS Perkelahian Kim Woo Bin di 'Uncontrollably Fond'

Video BTS Perkelahian Kim Woo Bin di 'Uncontrollably Fond'
Seperti ini loh saat Kim Woo Bin melakukan adegan pertarungan dalam Uncontrollably Fond.