Kronologi Kasus Artis
Apapun yang dilakukan seleb pasti bisa menarik perhatian publik. Berita simpang siur untuk beberapa kasus tentunya membuat bingung si pembaca. Di sinilah berita kronologi diperlukan untuk memberikan informasi akurat mengenai urutan waktu kejadian peristiwa.
Buntut MENS REA, Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Polisi
Pandji Pragiwaksono dilaporkan oleh Angkatan Muda Nahdlatul Ulama (AMNU) dan Aliansi Muda Muhammadiyah (AMM), menandai ketegangan antara dua organisasi pemuda besar di Indonesia yang memperjuangkan nilai-nilai agama dan sosial.
Advertisement
Advertisement
