OSCAR 2009


'THE DUCHESS', Kostum Terbaik Ala Aristokrat Inggris

'THE DUCHESS', Kostum Terbaik Ala Aristokrat Inggris
Film berseting abad ke-16 ini memang sungguh mempesona dan memanjakan mata, THE DUCHESS, digarap apik oleh sutradara tangguh Saul Dib. Film ini disadur dari biografi Amanda Foremen yang mencetak best selling 2008 lalu.