Politisi Artis


Dunia artis dan politik akhir-akhir ini selalu berjalan beriringan. Yap, banyak artis yang terjun ke dunia politik dengan berbagai macam alasan. Bagaimana sepak terjang mereka ya?

Nafa Urbach Janji Bakal Sumbangkan Semua Gaji dan Tunjangan Untuk Rakyat, Jawab Kritik Netizen

Nafa Urbach Janji Bakal Sumbangkan Semua Gaji dan Tunjangan Untuk Rakyat, Jawab Kritik Netizen
Nafa Urbach merupakan salah satu artis Tanah Air yang kini terjun sebagai politisi. Baru-baru ini, Instagram story-nya berisi janji bakal beri semua gaji dan tunjangannya untuk rakyat.