Sabtu, 23 Agustus 2014
Musik progresif dianggap Andy Rif tak banyak digemari orang karena perlu usaha keras untuk mencerna musiknya. Yuk simak ceritanya di sini.
Jum'at, 22 Agustus 2014
Yovie Widianto menganggap semua musik memiliki kesempatan yang sama untuk dinikmati para penggemarnya. Yuk simak berita lengkapnya di sini.
Selasa, 06 November 2012
Band progressive rock, Montecristo, kembali menghibur penggemarnya di Bentara Budaya Jakarta (BBJ) beberapa waktu yang lalu. Untuk mengulang kembali konsernya, TV O Channel akan menyiarkan secara taping acara yang berlangsung akhir bulan Mei lalu itu.
Kamis, 26 April 2012
Bagi Ikang Fawzi saat hadir di konser Yes adalah penampilan mereka yang penuh skill. Baginya lagu adalah nomor sekian, namun kemampuan dalam membawakannya yang patut disimak. Terlebih Yes sudah bergonta-ganti personel namun masih tetap jago.
Rabu, 25 April 2012
Datangnya sang legendaris progresif rock, Yes tak dilewatkan begitu saja oleh Ikang Fawzi. Kedatangan suami Marissa Haque di Ritz Carlton untuk bernostalgia saat masih duduk di bangku SMP dengan band idolanya.
Rabu, 25 April 2012
Dengan pengalaman bermusik yang sudah tak diragukan lagi, Yes mencoba akrab dengan penonton yang sesekali memberikan standing applaus.
Selasa, 24 April 2012
Untuk pertama kalinya Jakarta akan disambangi oleh band legendaris Yes pada 24 April 2012. Yes dibentuk oleh bassist Chris Squire dan vokalis Jon Anderson di London, Inggris, pada tahun 1968, yang saat itu lagi marak dengan musik psychedelic rock. Setidaknya, tercatat sekitar 17 pemusik yang pernah mendukung Yes dari tahun 1968 hingga 2012.
Senin, 23 April 2012
Band rock progresif Inggris, Yes, yang tahun ini telah berusia 44 tahun, menggelar konser debut di Indonesia. Konser ini digelar di Grand Ballroom Ritz Carlton Pacific Place, Jakarta, Selasa (24/4), yang merupakan rangkaian tur Fly From Here
Rabu, 04 April 2012
Lemmy Kilmister pentolan grup heavy metal legendaris, Motorhead mengaku bahwa dia sangat marah kepada panitia Rock And Roll Hall Of Fame. Pasalnya jaket Ace of Spades kesayangannya dihilangkan oleh panitia yang meminjam untuk dipajang sebagai presentasi sejarah musik heavy metal.
Sabtu, 17 Maret 2012
Genre progressive rock memang tidak sepopuler genre lain. Namun loyalitas segmen ini tak perlu diragukan. Apalagi kalau tentang band Yes, yang akan main di Indonesia bulan depan. It's like a dream come true!
Jum'at, 16 Maret 2012
Satu lagi band legendaris dunia, Yes, akhirnya memastikan juga akan menggelar konser di Indonesia. Tampaknya penggemar musik rock Indonesia harus berpikir dua kali guna mengantisipasi jadwal konser Yes yang berdekatan dengan konser Dream Theater.