Santai, Potret Vadel Badjideh Tebar Senyum dan Tegaskan Tak Pernah Hamili Lolly - Beber Bukti Rekam Medis

Meski sedang dilaporkan oleh Nikita Mirzani ke polisi, namun Vadel Badjideh pacar Lolly tampak tidak gentar. Ia terlihat santai dan menebar senyum ketika menggelar jumpa pers hari ini, Jumat (20/9).

Ditemani oleh kuasa hukumnya, Razman Arif Nasution, Vadel melakukan jumpa pers dengan penuh senyum. Ia pun membeberkan bukti bahwa Lolly tidak pernah hamil dan dirinya juga tak pernah melakukan hubungan intim dengan anak Nikita Mirzani tersebut.

Jumat, 20 September 2024 17:09
Vadel Badjideh

Namun Vadel tampak sudah yakin menyerahkan masalah hukumnya kepada Razman. Ia pun memberikan klarifikasi atas tudingan-tudingan yang dialamatkan kepadanya belakangan ini.


Hak Cipta: KapanLagi.comĀ®/Budy Santoso
4/10
Album Artis