Bintang sinetron NALURI HATI Giovanni Tobing diketahui suka dengan dunia otomotif, terutama skuter Vespa klasik. Ia sering mengunggah potret saat Vespaan di Instagramnya.
Saat menunggangi Vespa banyak netizen yang menyebut dirinya sangat ganteng. Karena hal itulah banyak di antara mereka yang ingin dibonceng.
Penasaran dengan potret aktor 37 tahun ini saat naik Vespa? Intip di sini yuk KLovers!
Siapa sangka aktor ganteng ini menyukai Vespa klasik. Ia beberapa kali kepergok motoran dengan skuter asal Italia itu.