FOTO: Retro Beauty, Tatjana Saphira Bintangi Remake 'Miss Granny'

Pernah nonton film drama Korea berjudul Miss Granny? Upi Avianto dan sutradara Ody C Harahap bakal menggarap remake-nya versi Indonesia lho. Film yang dibintangi Tatjana Saphira dan Kevin Julio serta Niniek L Karim ini sedang dalam masa penggarapan lho. Tatjana berubah jadi super cantik di latar belakang tahun '70-an, seperti ini. Penasaran kan?

Rabu, 24 Agustus 2016 17:00
Remake Miss Granny

Ini Tatjana Saphira. Ia sedang membintangi film drama arahan Ody C Harahap dan penulis skenario Upi Avianto yang berjudul SWEET 20.


Hak Cipta: instagram.com/sweet20movie
1/8