Nonton Sambil Ngiler, Ini 6 Rekomendasi Film Korea Tema Makanan yang Wajib Ditonton

Film Korea memang selalu berhasil mencuri perhatian penonton dengan cerita yang memikat. Selain kisah romantis dan aksi menegangkan, film Korea tema makanan juga tak kalah seru untuk dinikmati. Apalagi dengan visual makanan yang menggoda selera.

Bagi kalian yang hobi nonton film Korea sekaligus pencinta kuliner, ada beberapa film yang wajib masuk daftar tontonan. Dari cerita kompetisi memasak hingga kisah cinta yang bermula dari dapur, film-film tema kuliner ini dijamin bikin kamu lapar sekaligus terhibur.

Mari simak beberapa film Korea tema makanan yang wajib ditonton karena bisa sukses bikin ngiler. Yuk, langsung saja dicek KLovers!

Kamis, 23 Januari 2025 13:33
Film Sweet & Sour

SWEET & SOUR (2021) Film Korea tema makanan yang mengisahkan hubungan asmara Jang-hyuk dan Da-eun yang dimulai dari rumah sakit. Keduanya berbagi momen romantis lewat masakan rumahan, namun hubungan mereka diuji jarak dan waktu. Tersedia di Netflix, film ini menyelipkan makna cinta lewat metafora rasa manis dan asam.


Hak Cipta: (credit: imdb.com)
4/6