Dipuja Karena Ketampanannya, Para Idola K-Pop Ini Juga Bertalenta

Salah satu syarat tak tertulis kalau mau jadi member boyband K-Pop adalah wajah ganteng. Tapi tentu saja, ganteng saja tidak cukup kalau tak ada bakat. Beberapa idola K-Pop berikut ini dipuja banyak gadis karena ketampanan mereka. Gara-gara terlalu tampan, sampai-sampai kadang bakat mereka jadi tidak diperhatikan orang banyak!

Kamis, 25 Januari 2018 09:45
idol k-pop ganteng

Rasanya nggak ada yang meragukan ketampanan Minho SHINee. Dulu awalnya dia dianggap nggak berbakat. Padahal Minho bisa menulis lirik lagu dan dancer yang baik. Minho juga punya vokal yang bagus. Selain itu kalau masalah olahraga, dia salah satu yang terhebat.


Hak Cipta: © Istimewa
7/10