Dengar Cerita Atta Halilintar Melamar Aurel Hermansyah, Ashanty: Andai Suamiku Romantis Begitu
Aurel - Atta dan Ashanty - Anang (credit: Istimewa)
Kapanlagi.com - Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar sekarang tengah merasakan kebahagiaan tiada tara. Atta baru saja melamar sang kekasih dengan cincin bermata ungu sekaligus memberikan kejutan buat Aurel.
Setelah dilamar, Aurel pun segera menceritakan pengalamannya dilamar di atas kapal kepada orangtuanya, Anang Hermansyah dan Ashanty. Kisah romantisnya ini membuat banyak orang terkesan, termasuk Ashanty sendiri.
Advertisement
1. Ingin Suami Romantis
Di sela-sela mendengar cerita Aurel, Ashanty tiba-tiba nyeletuk. "Andai suamiku romantis begitu," katanya sambil menyindir Anang.
"Kan udah dulu?" Sahut Anang tak terima.
"Mana?" kata Ashanty lagi sambil melempar bantalan sofa kepada sang suami tercinta, yang membuat para ART ikutan tertawa.
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
2. Kejutan di Ultah Pernikahan ke-25?
Mendengar protes dari sang istri, Anang lalu memberikan ide. "Ya nanti 25 tahun (ulang tahun pernikahan)," kata Anang.
"Ya kalau masih hidup," ujar Ashanty, lagi-lagi bikin ketawa.
Tak cukup sampai di situ, Ashanty pura-pura bilang ingin dapat kejutan yang lebih dari Aurel. "Aku maunya kita gelantungan di udara," katanya.
Entah serius atau bercanda, yang jelas Anang dan Ashanty tetap romantin in their own way!
Jangan Lewatkan!
Kronologi Atta Halilintar Melamar Aurel Hermansyah dengan Cincin Ungu, Wajah Pucat - Terlalu Bahagia Nggak Bisa Nangis
Setelah Dibelikan Mobil Baru, Uteng Asisten Ashanty Belajar Nyetir
Aurel Hermansyah Ultah Dapat Jam Tangan Mewah dari Ashanty, Harganya Capai Rp284 Juta
Aurel Hermansyah Ultah, Atta Halilintar Bingung Cara Ucapkan Selamat Ulang Tahun
6 Potret Ashanty Belikan Mobil Baru Untuk Uteng Sang Asisten, Harganya Nyaris Rp500 Juta
(Lama tak terdengar kabarnya, komedian senior Diding Boneng dilarikan ke Rumah Sakit.)
Berita Foto
(kpl/pit)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
