Heather Locklear Dan David Spade Berpisah?
Kapanlagi.com - Pasangan selebritis Heather Locklear dan David Spade dilaporkan segera mengakhiri hubungan enam bulan yang telah mereka lalui, walaupun mereka sendiri belum membuat pernyataan apa pun secara resmi seputar hal tersebut.
"Heather masih banyak berpikir pilih Denise Richards atau Richie Sambora," ungkap seorang sumber terdekat pasangan tersebut kepada People. "Ini segera menjadi kenyataan serius. Mereka masih berteman. Ini bukan hal jelek," tambahnya.
Sumber terdekat lain menyampaikan bahwa Spade mengatakan ‘perpisahan adalah keputusan yang dibutuhkan."
Beberapa bulan terakhir pasangan ini ditemui secara periodik berpelukan, bergandeng tangan dan berciuman.
Advertisement
Mereka pertama kali bercium setelah mengikuti pesta untuk serial Showbiz Show yang dibintangi Spade pada Maret lalu, satu bulan setelah itu, Locklear menuntut perceraian dari suaminya yang memang tengah dalam masalah, Richie Sambora.
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(cel/dar)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
