Film Indonesia 2022


Sederet film Indonesia yang dirilis di sepanjang tahun 2023.

Baru Tayang 12 Hari, Film 'SATU HARI DENGAN IBU' (SAHDU) Sudah Tembus 150 Ribu Penonton - Berikan Pesan Moral Banjir Air Mata

Baru Tayang 12 Hari, Film 'SATU HARI DENGAN IBU' (SAHDU) Sudah Tembus 150 Ribu Penonton - Berikan Pesan Moral Banjir Air Mata
Selalu ada kisah penuh haru yang diceritakan para penonton sesaat setelah mereka menyaksikan film SATU HARI DENGAN IBU (SAHDU). Sebuah film untuk semua umur besutan Rumah Produksi Ruang 29 Pictures yang bercerita tentang kasih sayang seorang ibu kepada anaknya.